Buka Puasa di Jogja, Jakarta, dan Surabaya Hari Ini Jam Berapa? Cek Jadwal Imsakiyah Kamis 23 Maret 2023

- 23 Maret 2023, 11:45 WIB
Ilustrasi - Info jadwal imsakiyah hari ini dan jam buka puasa Ramadhan di Jogja, Jakarta, dan Surabaya.
Ilustrasi - Info jadwal imsakiyah hari ini dan jam buka puasa Ramadhan di Jogja, Jakarta, dan Surabaya. /PIXABAY/ Shafin_Protic

BERITA DIY - Inilah jam buka puasa di Jogja, Jakarta, dan Surabaya berdasarkan pada jadwal imsakiyah 1 Ramadhan atau Kamis 23 Maret 2023 resmi dari Kemenag download di sini.

Bagi yang menunaikn ibadah puasa Ramadhan tentunya hal yang paling dinantikan adalah waktu untuk buka puasa pada saat jam Maghrib tiba.

Terlebih untuk masyarakat yang berada di kota-kota besar seperti di Jogja, Jakarta, dan Surabaya dapat mengetahui jam berapa buka puasa Ramadhan Kamis 23 Maret 2023 hari ini terlebih dahulu.

 

Untuk mengetahui kapan jam buka puasa di Jogja, Jakarta, dan Surabaya maka dapat diketahui berdasarkan pada jadwal imsakiyah tanggal 1 Ramadhan atau tepatnya hari ini.

Baca Juga: Resep Menu Buka Puasa 30 Hari Ramadhan: Enak, Kekinian, Ada yang Berkuah Cocok untuk Takjil dan Lauk Sahur

Lebih lanjut, berdasarkan pada jadwal imsakiyah yang telah dirilis melalui laman Kemenag, dapat diketahui bahwa jam buka puasa di DKI Jakarta nantinya akan mulai pada jam 18.05 WIB mendatang.

Kemudian untuk di Surabaya nantinya umat Islam dapat menyantap hidangan buka puasa Ramadhan pertama kali ini yaitu mulai pada jam 17.42 WIB yang akan datang.

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x