3 Cara Cek Tarif Jalan Tol Online, Bisa Pakai Google Maps, Jakarta ke Surabaya Habis Berapa?

- 17 Maret 2023, 15:00 WIB
Simak 3 cara cek tarif jalan tol online salah satunya bisa pakai Google Maps dan habis beraapa tarif tol Jakarta ke Surabaya.
Simak 3 cara cek tarif jalan tol online salah satunya bisa pakai Google Maps dan habis beraapa tarif tol Jakarta ke Surabaya. /ANTARA FOTO/Rivan Awal Lingga/tom.

- Ketik lokasi yang ingin Anda tuju, misalnya 'Dusun Bambu Lembang', lalu 'Cari'

- Klik 'Rute'

- Google Maps akan menampilkan tarif tol melalui beberapa rute yang bisa dipilih

Baca Juga: Tol Cinere - Jagorawi Kapan Selesai? Ini Peta Rencana Tol Cinere Jagorawi dan Harga Tarif Tol

2. Cara Cek Tarif Tol via Waze

 

Waze merupakan aplikasi penunjuk arah yang sama seperti Google Maps. Anda juga bisa mengecek tarif tol melalui aplikasi ini.

Namun tentu saja pastikan dulu Anda telah mengunduh aplikasi Waze di App Store atau Google Play Store.

Berikut caranya:

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x