Fakta-fakta Terjadinya Banjir Bandang Lahat Hari Ini, di Mana, Korban Tewas dan Apa Penyebabnya?

- 9 Maret 2023, 18:58 WIB
Ilustrasi. Berikut ini fakta-fakta banjir bandang di Kabupaten Lahat, Sumatra Selatan, Kamis 9 Maret 2023 yang menelan satu korban tewas akibat terbawa arus.
Ilustrasi. Berikut ini fakta-fakta banjir bandang di Kabupaten Lahat, Sumatra Selatan, Kamis 9 Maret 2023 yang menelan satu korban tewas akibat terbawa arus. /ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi

 

BERITA DIY - Berikut ada fakta-fakta terjadinya banjir bandang Lahat hari ini di mana, berapa korban tewas dan apa penyebab banjir bandang.

Dikabarkan oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sumatra Selatan terjadi banjir bandang di Lahat tepatnya di Kawasan Bendungan Desa Muara Siban, Pulau Pinang, Kabupaten Lahat pada Kamis, 9 Maret 2023.

Adapun tiga desa yang terendam banjir bandang Lahat yakni Desa Pelajaran dan Nanti Giri di Kecamatan Jarai, serta Desa Lubuk Sepang di Kecamatan Pulaupinang.

 

Dari tiga desa terdampak banjir bandang di Lahat ada sekitar 3.000 jiwa yang kini dalam evakuasi dari BPBD Lahat Sumatra Selatan.

Baca Juga: Kondisi Garut Terkini Usai Banjir Bandang - Gempa dari BMKG dan Wilayah Tergenang Air Hari Ini, 17 Juli 2022

Berapa ketinggian debit air banjir bandang Lahat?

Dari update BPBD Lahat, banjir bandang Lahat punya ketinggian debit air mencapai 1,5 meter. Disebut, pada banjir bandang di Lahat sempat pernah capai 4 meter.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x