Gampang Banget! Begini Cara Membuat Halaman Berbeda di Ms. Word, Ikuti Langkah Ini

- 11 November 2022, 19:30 WIB
Ilustrasi: Cara membuat halaman berbeda di Ms. Word denan gampang, mudah dan cepat.
Ilustrasi: Cara membuat halaman berbeda di Ms. Word denan gampang, mudah dan cepat. /Pixabay/ mohamed_hassan

Tanpa perlu aplikasi tambaha, cukup menggunakan file Microsoft Word, Anda dapat mengubah halaman menjadi berbeda dengan mudah.

Berikut cara dan langkah-langkah membuat halaman berbeda di Microsoft Word, selengkapnya.

- Buka dokumen di Microsoft World

- Pilih menu Insert, lalu klik Page Number

- Klik Format Page Number

Baca Juga: Cara Ubah PDF ke Word di HP Tanpa Aplikasi Online Gratis, Simak Cara Praktis Konversi File Tanpa Berantakan

- Pilih Number Format yang diinginkan

- Masukkan angka di kolom start at dan klik OK

- Letakkan kursor di antara halaman yang akan dibedakan halamannya

- Klik Layout, pilih Page Break dan klik Next Page

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah