BSU Tahap 7 dan 8 2022 Cair Hari Ini ke 3,6 Juta Pekerja, Cek Siapa Penerima BLT Subsidi Upah di Daftar Ini

- 2 November 2022, 13:18 WIB
BSU kapan cair, BSU tahap 7 dan 8, cek BSU dengan NIK, BSU BPJS Ketenagakerjaan kapan cair, dan Pospay BSU BLT Subsidi Gaji.
BSU kapan cair, BSU tahap 7 dan 8, cek BSU dengan NIK, BSU BPJS Ketenagakerjaan kapan cair, dan Pospay BSU BLT Subsidi Gaji. /BERITA DIY/Irsa Ardia

- Apabila belum memiliki akun, maka Anda harus melakukan pendaftaran. Lengkapi pendaftaran akun. Aktivasi akun dengan menggunakan kode OTP yang akan dikirimkan ke nomor handphone Anda

- Login kembali ke kemnaker.go.id

- Lengkapi Profil dengan menyertakan biodata berupa foto profil, tentang Anda, status pernikahan dan tipe lokasi.

- Cek Pemberitahuan dan akan muncul notifikasi apakah terdapat sebagai penerima BLT Subsidi Gaji atau BSU 2022

Baca Juga: Jadwal BSU Tahap 7 2022 Kapan Cair dari Kemnaker, Punya Tanda Ini Dapat BLT Subsidi Upah BPJS Ketenagakerjaan

Jika nama kamu masuk dalam daftar nama penerima itu, silakan mengunjungi situs BSU BPJS Ketenagakerjaan untuk memasukkan nomor rekening bank Himbara.

Kemnaker akan menyelesaikan penyaluran Bantuan Subsidi Upah (BSU) kepada 263.546 pekerja pada pekan ini yang dilakukan lewat bank-bank tergabung dalam Himpunan Bank Milik Negara (Himbara).

Menteri Ketenagakerjaan (Menaker), Ida Fauziyah mengatakan bahwa rencana awal penyaluran BSU 2022 kepada pekerja yang tidak memiliki rekening bank Himbara akan dilakukan lewat Pos Indonesia dilakukan pada pekan ini.

"Tapi ternyata, masih ada yang bisa disalurkan di Himbara pekan ini. Ternyata, dari data itu kita minta kembalikan ke BPJS Ketenagakerjaan ternyata ada yang bisa membuka rekening baru. Jadi, pekan ini kita salurkan kepada 263.546 orang," kata Ida dikutip dari Antara.

Baca Juga: Cara Pencairan BSU Tahap 8 di Kantor Pos di Pospay, Ini Jadwal BLT Subsidi Upah Kapan Cair ke 3,6 Juta Pekerja

Halaman:

Editor: MR Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah