Contoh Teks Cerita Sejarah Pribadi Singkat tentang Diri Sendiri dan Struktur Cara Membuat agar Lebih Mudah

- 6 September 2022, 12:05 WIB
Ilustrasi menulis. Informasi contoh teks cerita sejarah pribadi singkat tentang diri sendiri dan struktur cara membuat agar lebih mudah menjelaskan peristiwa.
Ilustrasi menulis. Informasi contoh teks cerita sejarah pribadi singkat tentang diri sendiri dan struktur cara membuat agar lebih mudah menjelaskan peristiwa. /Pixabay/StartupStockPhotos

1. Orientasi
Orientasi merupakan bagian pengenalan atau pembuka dari teks cerita sejarah.

Baca Juga: VIDEO Kakek Bawa Kepala Manusia Viral di TikTok, Begini Cerita Asli Pria Penggal Leher Istri di India

2. Urutan Peristiwa
Urutan peristiwa adalah rekaman peristiwa sejarah yang sudah terjadi. Bagian ini umumnya dipaparkan secara kronologis.

3. Reorientasi
Reorientasi memuat komentar pribadi penulis terkait kejadian sejarah yang diceritakan. Ini merupakan bagian opsional dalam teks cerita sejarah.

Berikut contoh teks cerita sejarah pribadi singkat untuk diri sendiri:

Contoh

Namaku Wawan, umurku sekarang adalah 16 tahun. Sejak kecil aku memiliki cita-cita ingin menjadi pemain bulutangkis hebat yang bisa membela Indonesia.

Selain itu, aku juga ingin sekali membahagiakan kedua orang tuaku, keluarga dan negaraku tercinta Indonesia.

Saat usiaku menginjak 7 tahun. Ayahku membelikanku raket pertama sebagai hadiah setelah aku mendapatkan rangking 3 di sekolah.

Ayahku jago bermain bulutangkis, dia selalu mengajariku bagaimana cara bermain yang baik dan mengajakku untuk bermain bulutangkis ketika ia bermain bersama teman-temannya.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x