BSU Rp 600 Ribu Cair September 2022, Cek BLT Subsidi Gaji Pengganti BBM di BPJS Ketenagakerjaan dan Kemnaker

- 2 September 2022, 13:34 WIB
BSU Rp 600 ribu cair September 2022, ini cara cek daftar nama penerima BLT subsidi gaji pengganti BBM di BPJS Ketenagakerjaan dan Kemnaker.
BSU Rp 600 ribu cair September 2022, ini cara cek daftar nama penerima BLT subsidi gaji pengganti BBM di BPJS Ketenagakerjaan dan Kemnaker. /pxhere/Mohamad Trilaksono

BERITA DIY - BSU Rp 600 Ribu cair September 2022 ini. Simak cara cek daftar nama penerima BLT subsidi gaji pengganti BBM di BPJS Ketenagakerjaan dan Kemnaker.

Pemerintah memberikan sejumlah bantuan sosial (bansos) untuk mengalihkan subsidi bahan bakar minyak (BBM), salah satunya adalah BSU Rp 600 ribu atau BLT subsidi gaji pengganti BBM.

BSU Rp 600 ribu ini rencananya akan disalurkan oleh Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) pada September 2022.

Saat ini Kemnaker tengah bekerja sama dan berkoordinasi dengan sejumlah pihak agar BLT subsidi gaji pengganti BBM ini lekas sampai ke tangan masyarakat, salah satunya dengan BPJS Ketenagakerjaan.

Baca Juga: BLT BBM Rp 600 Ribu Cair di Kantor Pos, Begini Cara Cek Penerima di cekbansos.kemensos.go.id pakai HP

BPJS Ketenagakerjaan bertugas merekap data calon penerima BSU Rp 600 ribu berdasarkan kriteria yang ditetapkan oleh Kemnaker.

Selain itu, Kemnaker juga berkorrdinasi dengan sejumlah instansi berikut ini:

1. Badan Kepegawaian Negara (BKN)

2. Kepolisian Republik Indonesia (Polri)

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah