Login BSU 2022 di Link Kemnaker dan BPJS Ketenagakerjaan, Ini Tanda-tanda BLT Subsidi Gaji Rp 1 Juta Cair

- 2 Agustus 2022, 11:23 WIB
Login BSU 2022 di link Kemnaker dan BPJS Ketenagakerjaan, simak tanda-tanda BLT Subsidi Gaji Rp 1 juta cair ke karyawan.
Login BSU 2022 di link Kemnaker dan BPJS Ketenagakerjaan, simak tanda-tanda BLT Subsidi Gaji Rp 1 juta cair ke karyawan. /Tangkap layar: instagram.com/@kemnaker

Oleh karena itu para karyawan bisa segera login ke link BPJS Ketenagakerjaan untuk mengetahui apakah masih terdaftar sebagai peserta di sana atau tidak.

Baca Juga: Siapa Saja Pekerja yang Bisa Dapat BSU Rp 1 Juta, Status Penyaluran dan Penerima Bisa Dicek di Link Ini

Login ke link sso.bpjsketenagakerjaan.go.id untuk mengetahui status kepesertaan karyawan di BPJS Ketenagakerjaan.

Setelah itu, cek di link bsu.kemnaker.go.id untuk mengetahui apakah dicalonkan sebagai penerima BLT Subsidi Gaji Rp 1 juta atau tidak.

Jika tidak terdaftar, karyawan bisa lapor dengan cara sebagai berikut:

1. Menyampaikan aduan ke manajemen atau HRD perusahaan

2. Lapor ke kantor cabang BPJS Ketenagakerjan terdekat

3. telepon ke call center 175

Baca Juga: Jadwal BSU 2022 Kapan Cair Bisa Cek via 4 Status Ini, BLT Subsidi Gaji Tak Cair Bisa WA BPJS Ketenagakerjaan

Setelah itu, jangan lupa untuk login BSU 2022 di link Kemnaker, yakni kemnaker.go.id untuk mengetahui status terbaru proses penyaluran bantuan ini.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x