Gaji 13 Tahun 2022 PNS dan Pensiunan Kapan Cair? Ini Jadwal Pencairan dan Besaran Gaji 13 Resmi Kemenkeu

- 20 Juni 2022, 18:45 WIB
Ilustrasi gaji 13 tahun 2022 PNS dan pensiunan kapan cair? Ini jadwal pencairan dan besaran gaji 13 Polri, TNI, dan PPPK.
Ilustrasi gaji 13 tahun 2022 PNS dan pensiunan kapan cair? Ini jadwal pencairan dan besaran gaji 13 Polri, TNI, dan PPPK. /UNSPLASH/Mufid Majnun

Sedangkan bagi pejabat daerah atau tenaga honorer daerah akan dibebankan pada APBD daerah masing-masing.

Perlu diketahui bahwa pemberian gaji 13 bagi PNS, ASN dan pensiunan merupakan salah satu penghargaan yang diberikan oleh negara mengingat kontribusi dan pengabdian.

Selain itu, pemberian gaji 13 juga diharapkan mampu membantu pemulihan ekonomi nasional akibat pandemi yang hingga kini masih berlanjut.

Baca Juga: Gaji 13 PNS 2022 Kapan Cair? Ini Jadwal dan Rincian Besaran Gaji 13 PNS 2022

Pemberian gaji 13 tahun 2022 oleh pemerintah merupakan salah satu strategi untuk mendorong pertumbuhan ekonomi. Selain itu, beberapa intensif tambahan yang diterima oleh aparatur negara juga diharapkan mampu mendorong aktivitas ekonomi melalui kegiatan UMKM.

Perlu diketahui bahwa pemerintah sebelumnya telah mencairkan THR kepada ASN,PNS, dan pensiunan pada 18 April 2022. Pemerintah menyediakan anggaran sekitar 34,3 triliun yang bersumber dari dana APBN.

Demikian informasi mengenai gaji 13 tahun 2022 PNS dan pensiunan kapan cair, selengkapnya jadwal dan besaran gaji 13 resmi berdasarkan peraturan pemerintah dan informasi dari Kemenkeu.***

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x