Info Terbaru BPUM 2022 Kapan Cair: Tak Perlu Cek eform.bri.co.id Juni, Penerima Tanda Ini Pasti Dapat BLT UMKM

- 18 Juni 2022, 19:33 WIB
Info BPUM BRI 2022 kapan cair, cek bantuan UMKM 2022 di eform.bri.co.id, daftar eform bri dan link daftar UMKM online 2022.
Info BPUM BRI 2022 kapan cair, cek bantuan UMKM 2022 di eform.bri.co.id, daftar eform bri dan link daftar UMKM online 2022. /Pexel/Ahsanjaya

Dengan harapan dapat mendorong bangkitnya usaha masyarakat Riau yang terdampak pandemi COVID-19

"Berdasarkan Peraturan Gubernur Riau Nomor 7 Tahun 2022, syarat penerima BPUM adalah warga negara Indonesia, terdaftar pada aplikasi MATAUMKM bisa diakses melalui https://mataumkm.riau.go.id, memiliki e-KTP Provinsi Riau," katanya.

Untuk BPUM yang dijalankan Kemenkop UKM saat ini masih dalam tahap persiapan, maka harap bersabar bagi warga di luar provinsi Riau.

Tapi tahukah kamu, ada tanda yang diterima pelaku UMKM penerima BPUM. Orang yang terpilih mendapatkan BLT UMKM mendapatkan SMS pemberitahuan dari BRI.

Baca Juga: Daftar BPUM Online di Link Ini Agar Dapat BLT Juni 2022, Ini Jawaban Bagi yang Suka Tanya BLT UMKM Kapan Cair

Berikut contoh SMS bagi para penerima BLT UMKM:

"Nasabah Yth. Anda terdaftar sebagai penerima Banpres Produktif (BPUM). Untuk verifikasi dan pencairan silakan menghubungi kantor BRI terdekat dengan membawa e-ktp"

Akan tetapi, kalau kamu tidak mendapatkan SMS pemberitahuan dan tidak terdaftar di Eform BRI jangan panik dulu. Cermati ulang syarat orang yang berhak menerima BLT UMKM.

Demikian info terbaru Banpres BPUM 2022 kapan cair. Tak perlu cek link BRI eform.bri.co.id pada Juni, penerima tanda berikut pasti dapat BLT UMKM dari Pemerintah.***

Halaman:

Editor: MR Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah