Jadwal PRJ 2022, Kapan Dibuka, Harga Tiket, dan Rute Transportasi Berbagai Tempat Menuju Pekan Raya Jakarta

- 2 Juni 2022, 16:26 WIB
Jadwal Jakarta Fair atau Pekan Raya Jakarta (PRJ) 2022, kapan dibuka, harga tiket, dan rute transportasi dari berbagai tempat  menuju JIEXPO Kemayoran yang bisa ditempuh melalui Transjakarta, Commuter Line, dan Bus DAMRI.
Jadwal Jakarta Fair atau Pekan Raya Jakarta (PRJ) 2022, kapan dibuka, harga tiket, dan rute transportasi dari berbagai tempat menuju JIEXPO Kemayoran yang bisa ditempuh melalui Transjakarta, Commuter Line, dan Bus DAMRI. /Instagram.com/@jakartafairid

Berikut merupakan jadwal Jakarta Fair atau Pekan Raya Jakarta untuk agenda seminggu:

Senin-Kamis: 15:30-22:00 WIB

Jumat: 15:30-23:00 WIB

Sabtu dan Minggu: 10:00-23:00 WIB

Hari Libur: 10:00-23:00 WIB

Untuk tiket masuk area Jakarta Fair atau Pekan Raya Jakarta, pihak penyelenggara memberikan tarif berbeda untuk tiap harinya, yaitu:

Senin: Rp 20 ribu per orang

Selasa-Kamis: Rp 25 ribu per orang

Jumat-Minggu dan Hari Libur: Rp 30 ribu per orang

Baca Juga: Kapan PRJ 2022 Dibuka? Simak Jadwal Jakarta Fair, Lokasi, dan Harga Tiket Pekan Raya Jakarta

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah