Tanggal 26 Mei 2022 Tanggal Merah Memperingati Apa? Simak Hubungan Kenaikan Isa Almasih dengan Paskah

- 23 Mei 2022, 11:00 WIB
Ilustrasi - Keterangan 26 Mei libur tanggal merah apa dan hubungan perbedaan Paskah dengan kenaikan Isa Almasih.
Ilustrasi - Keterangan 26 Mei libur tanggal merah apa dan hubungan perbedaan Paskah dengan kenaikan Isa Almasih. /PIXABAY/ssphies3

Antara peringatan hari raya Paskah dengan kenaikan Isa Al Masih sendiri memiliki perbedaan mengenai peristiwa yang diperingati di dalamnya.

Baca Juga: Tanggal Merah Mei 2022 Masih Ada, 26 Mei 2022 Libur Apa? Arti dan Makna Hari Kenaikan Isa Almasih

Dari berbagai sumber diketahui bahwa hari kenaikan Isa Almasih merupakan diyakini sebagai hari dimana Tuhan Yesus naik kembali ke Surga.

Peristiwa kenaikan Isa Almasih tersebut diyakini bahwa Tuhan Yesus setelah sebelumnya diperingati sebagai Paskah atau sebagai wafatnya yang dikenal dengan peringatan Paskah.

Hingga kini momen kenaikan Isa Almasih tersebut dirayakan oleh umat Nasrani dengan melaksanakan berbagai rangkaian ibadah pada hari yang telah ditetapkan tersebut.

Baca Juga: Siap-siap Sistem Ganjil Genap di Jalur Puncak Saat Libur Panjang

Diketahui sejumlah rangkaian ibadah akan dilakukan oleh umat Nasrani dalam rangka memperingati kenaikan Isa Almasih yang nantinya akan bertepatan pada Kamis 26 Mei 2022 tersebut.

Salah satu ibadah yang akan dilaksanakan dalam kenaikan Isa Almasih tersebut yaitu seperti ibadah Misa dan pelayanan Gereja seperti adanya membacakan doa bersama dan menyanyikan lagu-lagu rohani.

Demikianlah informasi yang dapat diberikan mengenai penjelasan 26 Mei 2022 merupakan libur apa lengkp dengan hubungan antara Paskah dengan hari kenaikan Isa Almasih.***

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x