Kronologi Kecelakaan Kereta Citayam Depok yang Menabrak Minibus

- 20 April 2022, 14:16 WIB
Kondisi mobil yang terjepit KRL mengalami kerusakan parah bahkan ringsek. Berikut kronologi kecelakaan selengkapnya.
Kondisi mobil yang terjepit KRL mengalami kerusakan parah bahkan ringsek. Berikut kronologi kecelakaan selengkapnya. /Foto: Tangkapan layar/Instagram/@infojawabarat/

BERITA DIY - Kecelakaan minibus vs KRL terjadi di perlintasan Rawageni Ratujaya, Pancoran Mas, Kota Depok, Jawa Barat hari ini, simak kronologi selengkapnya.

Sebuah mobil minibus tertabrak KRL di perlintasan Rawa Geni Ratujaya Kota Depok Jawa Barat pagi ini, Rabu, 20 April 2022.

Terkini, mobil minibus yang ringsek itu sudah dievakuasi.

Baca Juga: Kronologi Kecelakaan Grup Musik Islami Debu dan Jumlah Orang Tewas di Tol Pasuruan-Probolinggo

"Semuanya sudah clear, mobil yang tertabrak sudah berhasil di evakuasi," kata Kasie Penyelamatan Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kota Depok Tesi Hartati ketika ditemui di lokasi kejadian di Depok dikutip BERITA DIY dari ANTARA.

Namun, supir minibus hingga saat ini tidak diketahui keberadaanya setelah kejadian. 

"Sampai sekarang saya belum ketemu dengan korban, karena ini urusan dengan polisi, apakah dirawat di rumah sakit atau belum diketahui," katanya.

Baca Juga: Daftar Kecelakaan Pesawat Jatuh Boeing 737: Terbaru China Eastern, Indonesia Pernah

Kronologi

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x