Link Live Streaming Kemenag Sidang Isbat 1 Ramadhan 2022 Sore Ini: YouTube, Instagram dan Twitter

- 1 April 2022, 14:21 WIB
Ilustrasi - Link live streaming Kemenag terkait Sidang Isbat 1 Ramadhan 2022 sore ini, dari YouTube, Instagram dan Twitter.
Ilustrasi - Link live streaming Kemenag terkait Sidang Isbat 1 Ramadhan 2022 sore ini, dari YouTube, Instagram dan Twitter. /PEXELS/@Lucas Pezeta

BERITA DIY - Simak link live streaming Kementerian Agama atau Kemenag terkait Sidang Isbat penetapan 1 Ramadhan 2022 sore ini, mulai dari YouTube, Instagram dan Twitter.

Kemenag belum menentukan 1 Ramadhan 1443 tahun 2022 ini bertepatan dengan tanggal berapa.

Kondisi tersebut berbeda dengan Muhammadiyah yang telah menetapkan 1 Ramadhan jatuh pada Sabtu, 2 April 2022.

Baca Juga: Hasil Sidang Isbat 1 Ramadhan 1443 Hijriyah Tahun 2022 Bisa Dilihat di Sini: Kapan Mulai Puasa dan Tarawih?

Muhammadiyah menetapkan puasa 1 Ramadhan berdasarkan metode hisab, ilmu falak atau astronomi yang memperkirakan posisi matahari dan bulan terhadap bumi. 

Sedangkan, Kemenag menggabungkan metode hisab dengan rukyatul hilal atau pemantauan langsung di lapangan.

Kemenag sore ini akan mengadakan rukyatul hilal di 78 titik lokasi bekerja sama dengan instansi terkait lain dan organisasi masyarakat Islam di daerah.

Baca Juga: Jadwal 1 Ramadhan 1443 H Tahun 2022: NU, Muhammadiyah, Pemerintah, Sidang Isbat, dan Kapan Mulai Tarawih?

Usai mendapatkan laporan hasil rukyatul hilal, Kemenag akan mengadakan Sidang Isbat untuk menentukan 1 Ramadhan 1443 Hijriyah.

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x