Cara Mengamalkan Surat Al Fatihah untuk Segala Hajat, Bagaimana untuk Jodoh? Cek Fadhilah Surah Ini

- 25 Januari 2022, 16:26 WIB
Cara mengamalkan surat Al Fatihah untuk segala hajat, serta bagaimana untuk jodoh? berikut fadhilah atau keutamaan surat ini.
Cara mengamalkan surat Al Fatihah untuk segala hajat, serta bagaimana untuk jodoh? berikut fadhilah atau keutamaan surat ini. /Unsplash/Adli Wahid

Baca Juga: Bacaan Surat Yasin Ayat 1-83 Lengkap Bahasa Arab, Latin, dan Artinya Bahasa Indonesia

Namun ada beberapa ulama seperti al-Hasan dan Ibnu Sirin yang menyangkal penamaan Al Fatihah dengan Ummul Kitab, karena menurut mereka Ummul Kitab adalah al-Lauhul Mahfuzh.

Akan tetapi, penamaan Ummul Kitab disebutkan juga dalam hadits shahih dari Rasulullah SAW:
“Alhamdulillahi Rabbil ‘alamin (Segala puji bagi Allah, Rabb semesta alam), (suratnya adalah) Ummul Qur’an, Ummul Kitab, as-Sab’u al-Matsani, dan Alquranul ‘Azhim.” (HR. al-Bukhari dari Abu Hurairah a)

Selain itu, dinamakan Ummul Kitab juga dikarenakan surat Al Fatihah merupakan induk kitab dan didahulukan dari surat-surat yang lain.

d. As-Sab’u al-Matsani, as-Sab’u karena Al Fatihah ada tujuh ayat. Tidak ada perbedaan pendapat di kalangan ahli qiraat dan ulama dalam masalah ini.

Baca Juga: Bacaan Tahlil untuk Arwah, Tuntunan Doa & Surat Yasin Ayat 1-83 Arab Latin dan Artinya Dalam Bahasa Indonesia

Akan tetapi, yang diperselisihkan adalah masalah ayat-ayat yang menyusunnya. Ada yang berpendapat bahwa al-Fatihah ada tujuh ayat, termasuk ayat Bismillahirrahmanirrahim.

Al Fatihah dinamakan Al Matsani karena bacaannya diulang-ulang dalam salat, baik salat wajib maupun salat sunnah. Seperti Tafsir ath-Thabari 1/105.

Dikutip BeritaDIY.com dari video YouTube Doa Pedia pada November 2020, menyebutkan bahwa surat Al Fatihah memiliki banyak keutamaan, salah satunya mengabulkan hajat atau keinginan untuk orang yang membacanya.

Menurut Syeh Mahayudin bin Al-arabi mengatakan, "barang siapa yang memiliki hajat maka setelah sholat maghrib hendaklah membaca surah Al Fatihah sebanyak 41 kali".

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x