Peringati Hari Raya Natal 2021 dengan Kumpulan Link Twibbon Natal 2021 yang Cocok untuk Upload di Medsos

- 25 Desember 2021, 06:30 WIB
Illustrasi - Link twibbon Natal 2021 dalam rangka Peringati Hari Raya Natal 2021 yang bagus untuk di apload di media sosial (Medsos).
Illustrasi - Link twibbon Natal 2021 dalam rangka Peringati Hari Raya Natal 2021 yang bagus untuk di apload di media sosial (Medsos). /Tangkap Layar dari Twibbonize

BERITA DIY – Berikut ini kumpulan link twibbon Natal 2021 dalam rangka Peringati Hari Raya Natal 2021 yang bagus untuk di apload di media sosial (Medsos).

Telah diketahui bahwa hari ini Sabtu, 25 Desember 2021 bagi umat Kristen merupakan Hari Raya Natal tahun 2021.

Natal atau dalam Bahasa Portugis yang berarti Kelahiran merupakan  hari raya umat Kristen yang diperingati setiap tahun oleh umat Kristiani pada tanggal 25 Desember untuk memperingati hari kelahiran Yesus Kristus.

Baca Juga: Ide Kado Natal yang Murah Namun Berkesan, Perkiraan Harga Mulai Rp10 Ribu Sampai Rp300 Ribu

Natal dirayakan dalam kebaktian malam pada tanggal 24 Desember dan kebaktian pagi tanggal 25 Desember. Dalam tradisi barat, peringatan Natal juga mengandung aspek non-agamawi.

Beberapa tradisi Natal yang berasal dari Barat antara lain adalah pohon Natal, kartu Natal, bertukar hadiah antara teman, dan anggota keluarga serta kisah tentang Santa Klaus atau Sinterklas.

Dalam sejarahnya, perayaan Natal dimulai pada sekitar tahun 200M di Aleksandria (Mesir). Sedangkan perayaan pada tanggal 25 Desember dimulai pada tahun 221 oleh Sextus Julius Africanus, dan baru diterima secara luas pada abad ke-5.

Baca Juga: Bantuan hingga Rp3 Juta Masih Cair Jelang Natal, Cek Daftar Penerima Bansos PKH di Link Ini Cukup Pakai HP

Biasanya dalam memperingati hari-hari besar seperti Natal ini, banyak masyarakat yang mengekspresikan dalam memperingati hari tersebut dengan meng-apload foto dengan twibbon yang bertemakan hari besar seperti Natal tahun 2021 ini.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x