BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 Kapan Cair Lagi? Ini Jadwal dan Cara Cek BSU Subsidi Gaji Karyawan via SMS

- 13 Juni 2021, 11:57 WIB
BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 kapan cair lagi, ini jadwal, syarat, dan cara cek online daftar penerima bantuan BSU Subsidi Gaji di link sso.bpjsketenagakerjaan.go.id dan via SMS.
BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 kapan cair lagi, ini jadwal, syarat, dan cara cek online daftar penerima bantuan BSU Subsidi Gaji di link sso.bpjsketenagakerjaan.go.id dan via SMS. /sso.bpjsketenagakerjaan.go.id

BERITA DIY - Saat ini masih banyak karyawan yang menanyakan jadwal BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 kapan cair lagi.

Hal ini dikarenakan masih banyak di antara mereka yang belum dapat sisa bantuan BSU Subsidi Gaji Rp1,2 juta.

Padahal cara cek online penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 karyawan ini bisa melalui SMS.

Menanggapi hal ini Kementerian Ketenagakerjaan menjelaskan bahwa pihaknya berencana untuk memberikan BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 ini dengan jadwal antara Juni atau Juli 2021.

Baca Juga: BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 Gagal Cair ke 10 Golongan Ini, Simak Cara Lapor jika Tak Dapat BSU Subsidi Gaji

Hal ini dilakukan jika proses konsolidasi antara Kemnaker dengan pihak terkait seperti Kemenkeu, BPJS Ketenagakerjaan, KPPN, dan bank penyalur berjalan lancar.

Sebelum bantuan ini dicairkan, karyawan sebaiknya cek status kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan di link sso.bpjsketenagakerjaan.go.id atau melalui Aplikasi BPJS TKU atau SMS.

Hal ini dikarenakan salah satu syarat penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 atau BSU Subsidi Gaji karyawan ini adalah terdaftar di BP Jamsostek.

Baca Juga: BLT BPJS Ketenagakerjaan Tahap 3 Kapan Cair? Cek Jadwal dan Karyawan yang Dapat BSU Subsidi Gaji di Sini

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x