Syarat dan Cara Daftar Bantuan BPUM Rp1,2 Juta, Cek Penerima BLT UMKM di eform.bri.co.id

- 30 Mei 2021, 14:53 WIB
ILUSTRASI bantuan BPUM atau BLT UMKM Rp1,2 juta. Simak syarat dan cara daftar berikut dan cek bantuan di eform.bri.co.id.
ILUSTRASI bantuan BPUM atau BLT UMKM Rp1,2 juta. Simak syarat dan cara daftar berikut dan cek bantuan di eform.bri.co.id. /PIXABAY/EmAji

BERITA DIY – Bantuan Produktif UMKM (BPUM) atau Bantuan Langsung Tunai UMKM (BLT UMKM) menjadi salah satu program bantuan yang masih disalurkan oleh pemerintah.

Tidak seperti Bansos PKH, BST Kemensos atau BNPT, bantuan BLT UMKM diberikan pemerintah khusus kepada pelaku atau pemilik usaha. Besaran bantuan yang diterima adalah Rp1,2 juta.

Bagi pelaku usaha yang ingin mendapat bantuan BPUM atau BLT UMKM Rp1,2 juta, harus memenuhi sejumlah syarat di bawah ini,

Baca Juga: Daftar BPUM Tahap 3 Dibuka hingga 28 Juni, Ini Syarat dan Cara Ajukan BLT UMKM 2021! Cek Login eform.bri.co.id

1. Warga Negara Indonesia

2. Memiliki KTP Elektronik

3. Memiliki usaha mikro yang dibuktikan dengan kepemilikan dokumen NIB atau pun SKU

4. Bukan ASN, Anggota TNI / Polri, dan pegawai BUMN atau BUMD

5. Tidak sedang mengakses KUR atau kredit perbankan lainnya

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x