Peneliti Ungkap Keistimewaan Gerhana Bulan Total Hari Ini, Tampak Lebih Besar dan Merah Beserta Penyebabnya

- 26 Mei 2021, 18:10 WIB
Ilustrasi/Gerhana bulan total dapat disaksikan hari Rabu malam, 26 Mei 2021.
Ilustrasi/Gerhana bulan total dapat disaksikan hari Rabu malam, 26 Mei 2021. /Pixabay

Pada saat itu bulan belum terlihat di wilayah Indonesia bagian Barat karena masih di bawah ufuk, tetapi bulan sudah terbit di wilayah Indonesia bagian Timur.

Fase gerhana total terjadi pada pukul 18.11 WIB dan berlangsung selama 14 menit sehingga pada pukul 18.11-18.29 WIB bulan akan terlihat kemerahan.

Gerhana bulan benar-benar berakhir pada pukul 20.49 WIB.***

Halaman:

Editor: Resti Fitriyani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah