Ucapan Eid Al Adha Mubarak Selamat Idul Adha 2023 dalam Bahasa Inggris dan Artinya, Kirim ke FB IG!

27 Juni 2023, 17:50 WIB
Tentu, mengucapkan selamat Hari Raya Idul Adha Bahasa Inggris bisa Anda sebar di postingan media sosial, dari Facebook (FB), Story WhatsApp, dan Instagram Story. /Freepik/Freepik

 

BERITA DIY - Berikut ada 10 ucapan Eid Al Adha Mubarak selamat Idul Adha 2023 dalam Bahasa Inggris dan artinya, bisa kamu kirim ke FB dan IG.

Ucapan selamat Idul Adha bisa Anda kirimkan untuk memulai peringatan Hari Raya Lebaran Kurban 2023 atau 1444 Hijriah dalam kalender Islam yang jatuh pada Kamis, 29 Juni 2023.

Tentu, mengucapkan selamat Hari Raya Idul Adha bisa Anda sebar di postingan media sosial, dari Facebook (FB), Story WhatsApp, dan Instagram Story.

 

Adapun ucapan Idul Adha bisa Anda kreasikan sekreatif mungkin dalam Bahasa Indonesia, Arab, Inggris maupun lokal-daerah.

Baca Juga: Kumpulan Ucapan Selamat Hari Raya Idul Adha 2023 Bahasa Inggris Lengkap Terjemahan Bahasa Indonesia

Jika dalam Bahasa Inggris, sebutan lain Idul Adha yakni Eid Al Adha. Eid Mubarak yang artinya 'selamat merayakan hari raya suci' juga bisa diucapkan umat muslim dalam perayaan Idul Adha.

Dalam Bahasa Inggris juga ada Happy Idul Adha yang artinya 'Selamat Idul Adha'. Lantas, jawaban Eid Mubarak apa? Jika seseorang mengucapkan Eid Mubarak, silakan dijawab dengan Khair Mubarak yang artinya 'kebaikan hari raya untukmu (juga)'.

 

Selain itu, jawaban Eid Mubarak juga bisa dengan JazakAllah Khair yang berarti ucapan 'terima kasih, kebaikan juga menyertaimu.'

Simak contoh-contoh ucapan selamat Hari Raya Idul Adha kepada keluarga, teman, dan saudara-saudara Muslim lainnya. Salin dan tempel teks di bawah ini.

Baca Juga: 27 Juni 2023 Memperingati Hari Apa? Ada Puasa Idul Adha 8 Dzulhijjah di Kalender Islam

10 contoh ucapan Eid Al Adha Mubarak Bahasa Inggris

 

Berikut adalah 10 contoh ucapan Eid Al Adha Mubarak dalam Bahasa Inggris dan artinya:

- "May the blessings of Eid Al Adha fill your life with happiness, peace, and prosperity." (Semoga berkah Eid Al Adha memenuhi hidupmu dengan kebahagiaan, kedamaian, dan kemakmuran.)

- "Wishing you and your family a joyful and blessed Eid Al Adha." (Selamat Idul Adha yang penuh sukacita dan berkah untukmu dan keluargamu.)

 

- "May this Eid Al Adha bring you closer to your loved ones and strengthen the bonds of unity and togetherness." (Semoga Idul Adha ini mendekatkanmu dengan orang-orang terkasih dan memperkuat ikatan persaudaraan dan kebersamaan.)

Baca Juga: Cuti Bersama Idul Adha 2023 Karyawan Swasta Beda dengan Libur PNS, Link Download SKB 3 Menteri PDF

- "Sending you warm wishes on this auspicious occasion of Eid Al Adha. May your days be filled with joy and your heart with contentment."(Kami mengirimkan ucapan hangat di hari yang berbahagia ini, Hari Raya Idul Adha. Semoga hari-harimu dipenuhi dengan sukacita dan hatimu dengan kepuasan.)

- "May Allah accept your sacrifices and shower His blessings upon you and your family on this special day. Eid Al Adha Mubarak!" (Semoga Allah menerima pengorbananmu dan memberkahi kamu dan keluargamu di hari istimewa ini. Selamat Hari Raya Idul Adha!)

 

- "May the spirit of Eid Al Adha illuminate your path and bring you success in all your endeavors."(Semoga semangat Idul Adha menerangi jalanmu dan membawa kesuksesan dalam segala usahamu.)

- "Wishing you a blessed Eid filled with moments of joy, love, and laughter." (Selamat Idul Adha yang penuh berkah, dipenuhi momen kebahagiaan, cinta, dan tawa.)

Baca Juga: Puasa Idul Adha Berapa Hari? Jadwal Puasa Dzulhijjah Tgl 1-10, Niat Puasa Tarwiyah dan Arafah

- "May your prayers be answered, and may your faith be strengthened on this holy occasion. Eid Al Adha Mubarak!" (Semoga doa-doa kamu dikabulkan, dan semoga imanmu diperkuat di kesempatan suci ini. Selamat Hari Raya Idul Adha!)

 

- "On this day of sacrifice, may you find peace and happiness in giving and sharing. Eid Al Adha Mubarak!" (Di hari pengorbanan ini, semoga kamu menemukan kedamaian dan kebahagiaan dalam memberi dan berbagi. Selamat Hari Raya Idul Adha!)

- "May the blessings of Eid Al Adha bring harmony, prosperity, and success to your life. Have a blessed celebration!" (Semoga berkah Idul Adha membawa harmoni, kemakmuran, dan kesuksesan dalam hidupmu. Selamat merayakan Idul Adha!)

Baca Juga: BLT BPNT 2023 Mei Juni Rapelan Rp400 Ribu Cair di Jadwal Pencairan Ini, Jelang Hari Raya Idul Adha

Itulah 10 ucapan Eid Al Adha Mubarak selamat Idul Adha 2023 dalam Bahasa Inggris dan artinya lengkap jawaban Eid Mubarak ke sesama muslim.***

Editor: Arfrian Rahmanta

Tags

Terkini

Terpopuler