Harga BBM Pertamina Terbaru Mulai 1 Juni 2023, BBM Non Subsidi Turun: Cek Harga Pertamax - Pertamina Dex!

1 Juni 2023, 14:48 WIB
Ilustrasi - Harga BBM Pertamina terbaru mulai 1 Juni 2023, jenis non subsidi turun, ini daftar harga Pertamax, Dexlite dan Pertamina Dex di semua provinsi. /Tangkap layar Instagram.com/@pertamina

BERITA DIY - Simak update harga BBM Pertamina terbaru mulai Kamis, 1 Juni 2023, jenis non subsidi turun, ini daftar harga Pertamax, Dexlite dan Pertamina Dex di semua provinsi.

Secara resmi, Pertamina umumkan jika mulai Kamis, 1 Juni 2023, harga produk BBM jenis non subsidi kembali mengalami penurunan. Informasi tersebut tertulis di laman resmi Pertamina pada Rabu, 31 Mei 2023.

Cek daftar harga BBM Pertamina terbaru per 1 Juni 2023 Pertamax, Dexlite dan Pertamina Dex di semua provinsi Indonesia. Harga beli di SPBU makin murah.

Sebelumnya 1 liter BBM Dexlite dijual dengan harga Rp13.700, sekarang turun rata-rata per liter dijual dengan harga Rp12.650, Rp12.900 sampai Rp13.150.

Baca Juga: Harga Dexlite Mei 2023 Beserta Pertamina Dex, Bio Solar hingga Pertamax, INI Harga BBM Terbaru Semua Provinsi

Lalu jenis Pertamina Dex mulanya per liter dibanderol Rp14.600 sekarang dijual dengan harga antara Rp12.600 sampai Rp13.750. Harga tersebut dapat berbeda di tiap daerah.

Produk BBM jenis Pertamax atau RON 92, sebelumnya rata-rata dijual dnegan harga Rp13.300 sekarang turun, dijual antara harga Rp11.900 sampai Rp13.100.

Jenis Pertamax Turbo atau RON 98 awalnya dijual Rp15.000 hari ini turun menjadi Rp12.900, Rp13.600, Rp13.900 hingga Rp14.200. Ternyata harga di semua daerah mengalami penurunan.

Daftar harga BBM Pertamina non subsidi terbaru per 1 Juni 2023 dilansir dari laman resmi Pertamina:

Nama provinsi - harga Pertamax - Pertamax Turbo - Dexlite - Pertamina Dex

Prov. Aceh → 12.500 → 13.600 → 12.650 → 13.250

Free Trade Zone (FTZ) Sabang → - → - → 11.400 → -

Baca Juga: 3 NIK KTP Bisa Dapat BLT Rp 1,2 Juta Bansos Kemensos 2023 Bukan BLT BBM atau Subsidi Gaji

Prov. Sumatera Utara → 12.800 → 13.900 → 12.900 → 13.500

Prov. Sumatera Barat → 12.800 → 13.900 → 12.900 → 13.500

Prov. Riau → 13.100 → 14.200 → 13.150 → 13.750

Prov. Kepulauan Riau → 13.100 → 14.200 → 13.150 13.750

Free Trade Zone (FTZ) Batam → 11.900 → 12.900 → 12.000 → 12.600

Prov. Jambi → 12.800 → 13.900 → 12.900 → 13.500 

Prov. Bengkulu → 13.100 → 14.200 → 13.150 → 13.750

Prov. Sumatera Selatan → 12.800 → 13.900 → 12.900 → 13.500

Prov. Bangka-Belitung → 12.800 → 13.900 → 12.900 → 13.250

Prov. Lampung → 12.800 → 13.900 → 12.900 → 13.500 -

Prov. Banten → 12.500 → 13.600 → 12.650 → 13.250 -

Prov. Jawa Barat → 12.500 → 13.600 → 12.650 → 13.250

Kab Kep. Seribu → 12.500 → 13.600 → 12.650 → 13.250

Baca Juga: Haga BBM Terbaru di Pertamina per 1 Maret 2023, Pertamax Naik Jadi Berapa? Cek Harga Pertalite Sekarang

Kota Jakarta Pusat, Jakbar, Jaksel, Jaktim, Jakut → 12.400 → 13.600 → 12.650 → 13.250

Prov. Jawa Tengah, DI Yogyakarta, Jawa Timur, Bali → 12.500 → 13.600 → 12.650 → 13.250

Prov. Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur → 12.500 → 13.600 → 12.650 → 13.250

Prov. Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur, Kalimantan Utara → 12.800 → 13.900 → 12.900 → 13.500

Prov. Gorontalo 12.800 13.900 12.900 13.500 -

Prov. Sulawesi Utara, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Selatan,Sulawesi Barat → 12.800 → 13.900 → 12.900 → 13.500 

Prov. Maluku, Maluku Utara → 12.800 → - → 12.900 → - 

Prov. Papua → 12.800 → 13.900 → 12.900 → -

Prov. Papua Barat → 12.800 → - → 12.900 → 13.500 

Baca Juga: Update Harga BBM Terbaru Pertamina Dex, Solar, Pertamax, dan Dexlite Selama Bulan Maret 2023 Sudah Berlaku

Demikian informasi update harga BBM Pertamina terbaru mulai Kamis, 1 Juni 2023, jenis non subsidi turun, daftar harga Pertamax, Dexlite dan Pertamina Dex di semua provinsi.***

Editor: F Akbar

Sumber: Pertamina

Tags

Terkini

Terpopuler