Cair 500 Juta, Ini Jenis KUR BNI 2023 Tanpa Jaminan Cicilan Rp 700 Ribuan! Ini Cara Pengajuan & Tabel Angsuran

17 Januari 2023, 17:11 WIB
Cara pengajuan KUR BRI online 2023 tanpa jaminan, syarat KUR BNI, simulasi KUR BNI 2023 dan tabel angsuran pinjaman KUR. /Portal Purwokerto/Fitriana Setyowati/

BERITA DIY - Saat ini banyak yang cari cara pengajuan KUR BRI online 2023 tanpa jaminan, syarat KUR BNI, simulasi KUR BNI 2023 dan tabel angsuran pinjaman KUR.

Ketahui cair Rp 500 juta, berikut jenis KUR BNI 2023 tanpa jaminan dengan cicilan Rp 700 ribuan. Berikut cara pengajuan pinjaman disertai tabel angsuran.

BNI atau Bank Negara Indonesia merupakan salah satu bank milik negara atau BUMN terbesar keempat di Indonesia, di bawah Bank Mandiri, BRI dan BCA.

Selama ini, perseroan fokus pada segmentasi consumer, korporasi serta UMKM yang berorientasi ekspor untuk menjadi engine pertumbuhan bisnis.

Baca Juga: KUR BRI 2023 Kapan Dibuka Lagi? Siapkan KK dan KTP, Pinjaman Rp 50 Juta Jenis Ini Langsung Cair Tanpa Jaminan

Layanan yang disediakan oleh Bank BNI, antara lain produk simpanan, transaksi digital, QRIS, kartu kredit, pembayaran tagihan hingga produk pinjaman.

Salah satu produk pinjaman yang ditawarkan Bank BNI, yaitu KUR atau Kredit Usaha Rakyat. Selama ini KUR begitu identik dengan Bank BRI.

BNI Kredit Usaha Rakyat (BNI KUR) adalah fasilitas kredit dari Bank Negara Indonesia untuk digunakan sebagai tambahan modal usaha produktif dalam bentuk Kredit Modal Kerja.

Nasabah juga dapat menggunakan fasilitas kredit ini sebagai Kredit Investasi. Artinya pinjaman bukan untuk kepentingan konsumtif.

Baca Juga: Pakai Pinjol BRI 2023 Ini Bawa KTP! Pinjaman Online 20 Juta Tanpa Jaminan Cair Dalam 10 Menit, Cek Cara Ajukan

Fasilitas kredit BNI KUR diberikan hingga maksimal Rp 500 juta dengan jangka waktu pengembalian hingga 3 tahun untuk Kredit Modal Kerja 5 tahun untuk Kredit Investasi.

Persyaratan Umum :

  • Warga Indonesia (WNI)
  • Usaha telah berjalan minimal 6 bulan

Kriteria Pemohon:

a. Individu/perseorangan atau Badan Usaha [dhi. Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah;

b. anggota keluarga dari karyawan / karyawati yang berpenghasilan tetap atau bekerja sebagai Tenaga kerja Indonesia (TKI)

c. TKI yang purna dari bekerja di luar negeri

d. Pekerja yang terkena Pemutusan Hubungan Kerja] yang melakukan usaha produktif dan layak namun belum memiliki agunan tambahan atau agunan tambahan belum cukup

Tabel angsuran KUR BNI dan cara ajukan KUR BNI secara online bulan Desember 2022 proses cepat langsung cair 3 hari hingga 70 hari kerja. Tangkap layar bni.co.id

Berikut cara pengajuan KUR BNI:

1. Masuk Laman eForm BNI
 
Kemudian pilih Sudah, jika Anda telah menjadi nasabah BNI. Atau pilih Belum, jika belum menjadi nasabah BNI
 
2. Baca Syarat dan Ketentuan
Halaman akan berlanjut menampilkan persyaratan dan ketentuan. Anda perlu menceklis untuk menyetujuinya, dan klik Lanjutkan
 
3. Isi Data Diri
Lalu isi data diri sesuai yang diminta
 
Demikian penjelasan cair Rp 500 juta, berikut jenis KUR BNI 2023 tanpa jaminan dengan cicilan Rp 700 ribuan. Berikut cara pengajuan pinjaman disertai tabel angsuran.***
Editor: MR Firmansyah

Tags

Terkini

Terpopuler