Jadwal Materi Belajar dari Rumah Hari Ini 14 April 2021, Lengkap dengan Link Live Streaming

14 April 2021, 07:22 WIB
Ilustrasi: Jadwal program Belajar dari Rumah dan Link Live Streamingnya. /PIXABAY/ Klimkin

BERITA DIY – Program Belajar dari Rumah yang ditujukan kepada siswa Sekolah Dasar (SD) dan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) akan kembali tayang hari ini, Rabu 14 April 2021 di televisi edukasi. Berikut jadwal dan link live streaming program Belajar dari Rumah.

Program ini digagas oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) untuk membantu para siswa SD dan PAUD belajar selama masa pandemi Covid19 yang mengharuskan pembelajaran jarak jauh.

Melalui program ini, siswa SD dan PAUD akan belajar banyak hal. Hari ini mereka akan belajar pertanian di sekitar, menanam buah, terumbu karang dan melindungi fauna laut.

Baca Juga: Siap-siap, Pulang Sholat Tarawih Diguncang Musik Dangdut LIDA 2021: Top 42: Jadwal Acara TV Indosiar Hari Ini

Berikut jadwal program Belajar dari Rumah hari ini, Rabu 14 April 2021, selengkapnya

08.00 - 08.30 WIB Jelajah Lingkungan

08.30 - 09.00 WIB Pertanian di Sekitar Kita

09.00 - 09.30 WIB Yuk, Menanam Buah!

09.30 - 10.00 WIB Petani Hebat Sekali

10.00 - 10.30 WIB Perjalanan Lolo

10.30 - 11.00 WIB Terumbu Karang yang Disayang

11.00 - 11.30 WIB Melindungi Fauna Laut

 Baca Juga: Ada Perubahan Jam Tayang Sinetron Ikatan Cinta Selama Ramadhan: Jadwal Acara TV RCTI Hari Ini 14 April 2021

15.00 – 15.30 WIB Melindungi Fauna Laut

15.30 – 16.00 WIB Terumbu Karang yang Disayang

16.00 – 16.30 WIB Perjalanan Lolo

16.30 – 17.00 WIB Petani Hebat Sekali

17.00 – 17.30 WIB Yuk, Menanam Buah!

17.30 – 18.00 WIB Pertanian di Sekitar Kita

18.00 – 18.30 WIB Jelajah Lingkungan

Seluruh materi program Belajar dari Rumah Ini dapat disaksikan mulai pukul 08.00-11.30 WIB dan disiarkan kembali pada pukul 15.00-18.30 WIB melalui link live streaming berikut ini.

LINK 1

LINK 2

Demikian link live streming dan jadwal materi porgram Belajar dari Rumah yang tayang hari ini, Rabu 14 April 2021 di Televisi Edukasi.

Disclimer: Jadwal sewaktu-waktu bisa berubah tanpa pemberitahuan sebelumnya sesuai kebijakan masing-masing stasiun televisi. LInk live streaming merupakan infromasi bagi pembaca. Berita DIY tidak bertanggung jawab atas perubahan jadwal dan kualitas siaran. Hal ini merupakan kewenanagan penyedia layanan.***

Editor: Adestu Arianto

Tags

Terkini

Terpopuler