Apa Itu Kabel Straight dan Cross? Berikut Fungsi dan Perbedaan Kabel di Jaringan LAN

- 20 September 2022, 17:00 WIB
Ilustrasi kabel straight dan cross. Ketahui apa itu kabel straight dan cross, fungsi, dan perbedaan kabel di jaringan LAN tersebut di sini.
Ilustrasi kabel straight dan cross. Ketahui apa itu kabel straight dan cross, fungsi, dan perbedaan kabel di jaringan LAN tersebut di sini. /pixabay/Martinelle

Baca Juga: Cara Pasang Kamera Mundur Pada Mobil, Simak Langkah Mudah agar Skema Pemasangan Kabel Tampak Rapi

Kabel Cross

- Apa itu kabel cross?

Kabel cross digunakan untuk menghubungkan suatu perangkat dengan jaringan secara peer to peer atau point to point.

Kabel cross dipasang dengan susunan T568A pada ujung konektor dan T568B pada ujung konektor lainnya.

- Fungsi Kabel Cross

Berikut fungsi kabel cross:

1. Penghubung 2 buah hub

2. Penghubung 2 komputer

3. Penghubung komputer dengan router.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah