Cara Compress PDF 1 MB Free, Mudah, Tanpa Aplikasi, Ubah File sesuai Ukuran yang Diinginkan

- 18 Juli 2022, 12:30 WIB
Ilustrasi - Cara compress file PDF 1 MB free di situs ini.
Ilustrasi - Cara compress file PDF 1 MB free di situs ini. /PIXABAY/OpenClipart-Vectors

BERITA DIY - Ketahui cara compress PDF 1 MB free dan mudah hanya pakai HP dapat ubah file sesuai ukuran yang diinginkan, berikut ini.

Ukuran file PDF yang besarnya lebih dari 1 MB terkadang menjadi beberapa kendala bagi masyarakat untuk melakukan beberapa keperluan administrasi dan dokumen.

Oleh karena itu, cara untuk mengecilkan ukuran file atau compress file PDF menjadi berukuran maksimal 1 MB banyak dicari oleh masyarakat.

Cara compress file PDF menjadi berukuran 1 MB tidak sulit, bahkan kini sudah tersedia banyak situs untuk compress PDF free dan sesuai dengan ukuran.

Baca Juga: Cara Kompres PDF dan Ubah PDF ke Word Online Gratis, Mudah dan Cepat! Cek di Sini

Berikut beberapa situs dan cara compress file PDF jadi 1 MB dengan mudah dan free, selengkapnya.

Melalui situs i love pdf

- Buka situs i love pdf dengan klik link ini.

- Pilih file PDF yang ingin di-compress

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah