Harga dan Spesifikasi Samsung A13, Penerus Galaxy A12 dengan Pembaruan Layar Pelindung Gorilla Glass 5

- 29 Maret 2022, 12:10 WIB
HP Samsung Galaxy A13. Harga dan spesifikasi Samsung A13, penerus Galaxy A12 dangan pembaruan layar dengan pelindung Gorilla Glass 5.
HP Samsung Galaxy A13. Harga dan spesifikasi Samsung A13, penerus Galaxy A12 dangan pembaruan layar dengan pelindung Gorilla Glass 5. /Tangkap layar : Samsung.com

Selain itu layar dari HP Samsung Galaxy A13 juga sudah dilengkapi dengan resolusi Full HD Plus.

Kamera utama Samsung Galaxy A13 memiliki resolusi 50 MP (f/1.8), sedangkan tiga kamera yang lain terdiri dari kamera ultrawide 5 MP (f/2.2), kamera macro 2 MP (f/2.4), dan kamera depth 2 MP (f/2.4).

Baca Juga: 5 HP Samsung Harga 1 Jutaan Terbaik Termurah per Februari 2022, Bisa Main Game dan Zoom Tanpa Ribet

HP Samsung A13 ditenagai chipset Exynos 850 yang dipadukan dengan dua opsi RAM yakni 4 GB/6 GB, serta media penyimpanan 128 GB dan baterain 5.000 mAh.

Galaxy A13 menjalankan sistem operasi (OS) Android 12 yang dipoles dengan tampilan antarmuka (UI) One UI 4.1.

HP Samsung Galaxy A13 memiliki tiga varian warna yaitu Blue, Peach, dan Black. HP ini bisa didapatkan secara online dan offline mulai 1 April 2022.

Baca Juga: Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy S20 FE, Dapatkan Kamera Depan 32 MP dan RAM 8 GB

Sedangkan harga Samsung A13 di Indonesia adalah Samsung A13 RAM 4 GB/ 128 GB yaitu Rp 2,5 juta, kemudian untuk harga Samsung A13 RAM 6 GB/128 GB yaitu Rp 2,7 juta.

Demikian informasi harga dan spesifikasi Samsung A13, penerus Galaxy A12 dangan pembaruan layar pelindung Gorilla Glass 5.***

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x