Link Download Aplikasi Translate Aksara Jawa Terjemahan ke Latin: Pasangan, Sandangan, dan Angka Lengkap

- 7 Desember 2021, 15:16 WIB
Cara translate aksara jawa ke latin lengkap dengan pasangan, sandangan, dan angka melalui aplikasi.
Cara translate aksara jawa ke latin lengkap dengan pasangan, sandangan, dan angka melalui aplikasi. /PORTAL JEMBER/Woro Auliadana Balkis

BERITA DIY - Berikut cara menerjemahkan aksara jawa dengan aplikasi translate Aksara Jawa ke latin. Ada pasangan, sandangan dan angka lengkap.

Sejumlah siswa kesusahan untuk translate aksara jawa secara langsung, oleh karena itu aplikasi terjemahan ke latin hadir dan bisa di-download dengan link di akhir artikel.

Memanfaatkan aplikasi translate aksara jawa adalah cara dalam menggunakan kemudahan teknologi.

Baca Juga: Yes! Ini Link Download Kisi-kisi Materi SKB CPNS 2021 Resmi dari BKN

Adapun aksara jawa hanacaraka, pasangan, sandangan, dan angka lengkap ada di aplikasi translate Aksara Jawa.

Sejumlah aplikasi dan laman gratis bisa digunakan untuk translate latin ke aksara jawa atau sebaliknya.

Daftar aplikasi dan link laman penerjemah aksara jawa adalah Bennylin, Aksara Jawa, Bagaskara, hingga Nulis Aksara Jawa.

Baca Juga: Link Download Logo Hari Guru Nasional 25 November 2021, Tema, dan Sejarah Hari Lahir PGRI

1. Bennylin

Kunjungi laman Bennylin di LINK BERIKUT. Lalu, ada dua form pilihan untuk translate latin ke aksara jawa dan sebaliknya.

2. Aksara Jawa

- Download dan instal aplikasi Aksara Jawa di LINK BERIKUT.

- Buka aplikasi, pilih menu Latin > Aksara Jawa atau Aksara Jawa > Latin (sesuai kebutuhan Anda).

- Ketikkan tulisan latin yang ingin Anda translate ke aksara jawa.

Baca Juga: Lambang Pancasila 1 Sampai 5 Beserta Bunyi, Arti dan Maknanya, Ini Link Download Logo Pancasila PNG

3. Nulis Aksara Jawa

- Download dan instal aplikasi Nulis Aksara Jawa di LINK BERIKUT.

- Buka aplikasi, ketikkan tulisan latin yang ingin Anda translate dan klik tombol refresh.

4. Bagaskara

- Download dan instal aplikasi Bagaskara di LINK BERIKUT.

- Buka aplikasi dan klik ikon kamera.

- Ambil foto latin yang akan di-translate. Pastikan dalam keadaan jelas hasil fotonya.

- Jika foto sudah jelas, klik OK. maka akan otomatis keluar hasilnya dalam aksara jawa.

Baca Juga: Profil 4 Tokoh Punakawan Wayang Khas Jawa Barat, Selamat Hari Wayang Nasional 7 Desember 2021

Demikian cara translate aksara jawa ke latin lengkap dengan pasangan, sandangan, dan angka melalui aplikasi.***

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah