Harga dan Spesifikasi Xiaomi Mi 11, Hp Terbaru dengan Kamera Besar dan Prosesor Canggih

- 10 Februari 2021, 12:01 WIB
Penampakan dari Xiaomi Mi 11, ponsel pertama dengan snapdragon 888.
Penampakan dari Xiaomi Mi 11, ponsel pertama dengan snapdragon 888. /Twitter.com/@tech_lagi

BERITA DIY - Simak harga dan spesifikasi lengkap HP Xiaomi Mi 11 yang baru saja dirilis di Indonesia.

Jika dibandingkan dengan hp sejenis dengan harga yang mirip, Xiaomi Mi 11 lebih unggul dari Samsung Galaxy S21 berdasarkan resolusi dan ukuran layar.

Ukuran layar Xiaomi Mi 11 lebih besar dengan resolusi (QHD+) sedangkan Samsung Galaxy S21 menggunakan resolusi Full HD+.

Hp ini berdimensi 164.3 x 74.6 x 8.1 mm dengan berat 196 gram dilengkapi proteksi layar Corning Gorilla Glass Victus.

Baca Juga: Daftar KIP Kuliah dan Dapatkan Berbagai Keuntungannya! Cek di Sini

Baca Juga: Kejam! Al Tancapkan Luka di Hati Andin: Bocoran Sinetron Ikatan Cinta Malam Ini, 10 Februari 2021

Hp ini menggunakan layar AMOLED, 1B colors, 120Hz, HDR10+, 1500 nits seluas 6.81 inches, 112.0 cm2 dengan resolusi 1440 x 3200 pixels.

Xiaomi Mi 11 ini menggunakan sistem operasi terbaru, Android 11 dan user interface MIUI 12.

Hp ini dibekali dengan tiga kamera belakang, yakni kamera utama 108 MP, f/1.9, 26mm (wide), 1/1.33", 0.8µm, PDAF, OIS; 13 MP, f/2.4, 123˚ (ultrawide); dan 1/3.06", 1.12µm; dan 5 MP, f/2.4, (macro), 1/5.0", 1.12µm.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x