Daftar Harga Tiket Badminton Indonesia Open 2024, Ini CARA BELINYA!

- 5 April 2024, 17:43 WIB
Ilustrasi. Daftar harga tiket badminton Indonesia Open 2024, perhatikan cara belinya jangan sampai kehabisan.
Ilustrasi. Daftar harga tiket badminton Indonesia Open 2024, perhatikan cara belinya jangan sampai kehabisan. /PIXABAY/@anncapictures

BERITA DIY - Berikut ini daftar harga tiket badminton Indonesia Open 2024, perhatikan cara belinya jangan sampai kehabisan, simak artikel ini sampai selesai.

Turnamen bulu tangkis Indonesia Open 2024 telah menjadi pembicaraan hangat di kalangan penggemar olahraga.

Tidak hanya karena persaingan ketat di lapangan, tetapi juga karena harga tiket yang dirilis oleh Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (PBSI).

Indonesia Open 2024 menjadi bagian dari seri turnamen BWF World Tour Super 1000 yang diadakan setiap tahun. Tahun ini, kejuaraan ini akan mengambil tempat di Istora Senayan, Jakarta, pada tanggal 4-9 Juni 2024.

Baca Juga: Jadwal Badminton Spain Master 2024 Semifinal Hari Ini 30 Maret, Wakil Indonesia di iNews Jam Berapa? Link Live

Dalam pengumuman resminya, PBSI memperkenalkan dua jenis penjualan tiket: presale dan reguler. Tiket presale, yang biasanya lebih terjangkau, akan tersedia mulai tanggal 26 April 2024.

Tiket untuk Indonesia Open 2024 dibagi menjadi tiga kelas atau kategori berbeda: VIP, Kategori 1, dan Kategori 2.

Masing-masing kelas memiliki harga yang berbeda dan menawarkan pengalaman menonton yang berbeda pula.

VIP kelas menawarkan kursi dengan pandangan terbaik di sisi belakang lapangan, sementara Kategori 1 berada di samping lapangan, dan Kategori 2 berada di sudut-sudut venue.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x