Perhatikan Hal Berikut Saat Bersepeda di Akhir Pekan

- 9 Agustus 2020, 13:36 WIB
Ilustrasi Bersepeda
Ilustrasi Bersepeda /pixabay
  1. Patuhi Protokol Pemerintah

Ingat selalu untuk memperhatikan protokol kesehatan pencegahan covid-19 yang ada di sekitarmu. Jika kamu bersepeda di pusat kota, hindari untuk berkerumun dengan orang lain, kontak lansung dan jaga jarak aman.

  1. Jaga kebersihan

Sebelum memulai aktivitas bersepeda ada baiknya kita mencuci tangan dengan sabun, agar bakteri, kuman maupun virus yang sebelumnya ada di tangan kita, tidak berpindah ke pegangan sepeda. Saat berisirahat, kita jug dapat mencuci tangan kita dengan sabun apabila disediakan tempat untuk cuci tangan, atau kita dapat menggunakan handsanitizer sebelum memegang botol minum ataupun hal-hal lain seperti handphone. Terakhir, saat sudah kembali ke rumah, langsung bersihkan tubuh kita dengan mandi dan berganti pakaian agar kita dapat terbebas dari virus corona yang mungkin saja menempel di tubuh kita saat beraktivitas di luar.

Baca Juga: Akhir Pekan di Rumah Aja, Berikut Rekomendasi Kegiatan Penghilang Stres

Demikian hal-hal yang harus diperhatikan saat melakukan aktivitas bersepeda. Tentunya ingat selalu untuk menjaga kesehatan dan keselamatan agar aktivitas menyenangkan ini tidak merugikan diri kita maupun orang lain.***

(Miftahul Ummah/ Portal Surabaya)

Halaman:

Editor: Sani Charonni

Sumber: Portal Surabaya (PRMN)


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x