Jadwal Siaran Langsung Timnas Futsal Indonesia vs Jepang Piala Asia Futsal 2022 Hari Ini dan Jam Tayang MNCTV

- 4 Oktober 2022, 09:15 WIB
Jadwal siaran langsung Timnas futsal Indonesia vs Jepang Piala Asia Futsal 2022 hari ini tayang di MNCTV jam berapa dan link live streaming
Jadwal siaran langsung Timnas futsal Indonesia vs Jepang Piala Asia Futsal 2022 hari ini tayang di MNCTV jam berapa dan link live streaming /Instagram/@federasifutsal_id.

BERITA DIY - Simak informasi jadwal siaran langsung Timnas futsal Indonesia vs Jepang Piala Asia Futsal 2022 hari ini tayang di MNCTV jam berapa dan link live streaming tersedia di sini.

Jadwal AFC Asian Futsal Cup 2022 hari ini menyajikan pertandingan perempat final antara Timnas futsal Indonesia vs Jepang yang akan berlangsung di Saad Al Abdullah Hall, Kuwait.

Timnas futsal Indonesia vs Jepang Piala Asia Futsal 2022 hari ini Selasa, 4 Oktober 2022 dapat ditonton secara siaran langsung di MNCTV dengan jam tayang pukul 18.00 WIB.

Adapun link live streaming Timnas futsal Indonesia vs Jepang Piala Asia Futsal hari ini tersedia diakhir artikel.

Baca Juga: Jadwal Acara MNCTV Hari Ini Selasa, 4 Oktober 2022, Cek Jam Tayang Indonesia vs Jepang AFC Futsal Asian Cup

Timnas futsal Indonesia berhasil melangkah ke babak perempat final Piala Asia Futsal 2022 usai menjadi runner up C di bawah Iran, dengan raihan enam poin dari dua kemenangan dan satu kali kalah.

Laga ini merupakan kali pertama bagi Timnas futsal Indonesia lolos ke babak putaran final Piala Asia Futsal, setelah sembilan kali terhenti di babak penyisihan grup.

Sementara itu Jepang lolos ke babak perempat final Piala Asian Futsal 2022 berstatus sebagai juara Grup D.

Sebagai informasi Jepang menempati rangking kedua futsal Asia, sementara Indoensia berada di nomor enam, Jepang juga pernah menjuarai Piala Asia Futsal sebanyak tiga kali.

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x