Jadwal BWF World Championship 2022 pada Hari Ini: Link Live Streaming Wakil Indonesia Mulai 07.00 WIB

- 22 Agustus 2022, 06:00 WIB
Ilustrasi. Berikut jadwal dan link live streaming siaran langsung wakil Indonesia pada babak 64 besar BWF World Championship 2022.
Ilustrasi. Berikut jadwal dan link live streaming siaran langsung wakil Indonesia pada babak 64 besar BWF World Championship 2022. /PIXABAY/@Inproperstyle

BERITA DIY - Simak jadwal BWF World Championship 2022 pada hari ini link live streaming siaran langsung pada babak 64 besar yang akan berlangsung mulai pada pukul 07.00 WIB.

Pertandingan badminton dalam kompetisi BWF World Championship 2022 rencananya akan menggelar sejumlah pertandingan dalam babak 64 besar mulai pada hari ini.

Laga babak 64 besar BWF World Championship 2022 tersebut sesuai dengan yang telah dijadwalkan akan berlangsung di Tokyo Metropolitan Gymnasium, Tokyo, Jepang mulai pada pukul 07.00 WIB.

Dalam pertandingan 64 besar BWF World Championship 2022 yang akan berlangsung hari ini tersebut nantinya juga akan menampilkan sejumlah wakil dari Indonesia.

Baca Juga: Jadwal Tayang BWF World Championship 2022 Tokyo: Daftar Pemain Indonesia dan Link Live Streaming MNCTV Gratis

Terdapat 7 wakil Indonesia yang akan tampil dalam babak 64 besar BWF World Championship 2022 dan terbagi dari sejumlah nomor seperti tunggal putra, ganda campuran, tunggal putri, dan ganda putri.

Berikut merupakan jadwal pertandingan wakil Indonesia yang nantinya akan melangsungkan partai pada hari ini:

-Anthony Sinisuka Ginting vs Ygor Coelho (Brazil)

-Chico A Dwi Wardoyo vs Ng Tze Yong (Malaysia)

-Rehan N Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati vs Lee Jhe Huei/Hsu Ya Ching

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x