Klasemen Medali SEA Games Senin 16 Mei 2022: Indonesia Turun Peringkat, Filipina Kejar Posisi Thailand

- 16 Mei 2022, 18:57 WIB
 Update klasemen perolehan Medali SEA Games pada Senin, 16 Mei 2022 dan rekap perolehan medali emas Indonesia hari ini yang bertambah lima medali.
Update klasemen perolehan Medali SEA Games pada Senin, 16 Mei 2022 dan rekap perolehan medali emas Indonesia hari ini yang bertambah lima medali. /Tangkap Layar seagames2021.com

BERITA DIY – Simak informasi terbaru mengenai update klasemen medali SEA Games 2022 terbaru hingga hari ini, Senin, 16 Mei 2022 pada pukul 18:00 WIB.

SEA Games 2022 yang dibuka pada Kamis, 12 Mei 2022 kemarin telah memasuki hari kelima pada hari ini, Senin, 16 Mei Mei 2022, dengan Vietnam yang melaju sebagai posisi pertama di klasemen sementara perolehan medali SEA Games.

Setelah pada Minggu kemarin perolehan medali kontingen Indonesia disalip oleh Thailand, kini giliran tim Filipina yang sukses menambang medali emas di berbagai cabang dan mengambil posisi ketiga medali keseluruhan dari tangan Indonesia.

Baca Juga: Klasemen SEA Games dan Update Perolehan Emas Indonesia Senin 16 Mei 2022

Meski begitu, kontingen Indonesia berhasil menambah perolehan medali emas melalui cabang Esports-Free Fire (RRQ PacMan, RRQ Jars, RRQ Legaeloth, RRQ Razor, RRQ Maybee), Women’s 10m Air Rifle (Laila Mubarokah), Men’s 25m Rapid Fire Pistol Team (Anang Yulianto, Dewa Putu Yadi Suteja, Totok Tri Martanto), MTB Men’s Cross Country (Zaenal Fanani), dan Artistic Gymnastics-Women’s Floor Exercise (Rifda Irfanaluthfi).

Berikut merupakan rekap perolehan medali sementara SEA Games 2022 hingga Senin, 16 Mei 2022 pada pukul 18:00 WIB:

1. Vietnam:

- Emas: 82

- Perak: 50

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x