Program Studi dari Jurusan IPA yang Bisa Jadi Pilihan di Unisba

- 17 Juli 2023, 06:52 WIB
Program Studi dari Jurusan Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)  yang Bisa Jadi Pilihan di Universitas Islam Bandung (Unisba).
Program Studi dari Jurusan Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) yang Bisa Jadi Pilihan di Universitas Islam Bandung (Unisba). /HO/Unisba

BERITA DIY - Melanjutkan studi ke perguruan tinggi merupakan dambaanbagi sebagian lulusan SMA/SMK/sederajat dalammeningkatkan kualitas akademik dan keahliannya agar kesempatan memperoleh peluang berkarir di masa yang akandatang dapat terbuka luas.

Menentukkan jurusan yang akan dipilih tentu harus menjadipertimbangan matang sesuai dengan passion, minat dan bakatagar tidak salah dalam mengambil jurusan sehingga selalusemangat dalam menjalankan perkuliahan hingga lulus menjadi Sarjana.

Bagi lulusan IPA, berbagai jurusan yang masuk dalamkeilmuan sains dan teknologi (saintek) bisa menjadi pilihandalam berkarir yang memiliki prospek kerja tinggi, meskilulusan IPA memiliki kesempatan untuk lintas jurusan ke IPS mengambil jurusan sosial dan humaniora (soshum).

Universitas Islam Bandung (Unisba) sebagai perguruan tinggiswasta berlandaskan Islam terbaik di Jawa Barat terakreditasiUnggul memiliki 33 program studi (prodi), tujuh diantaranyamerupakan rumpun saintek yang banyak diminati serta bisadijadikan pilihan dan pertimbangan untuk melanjutkan studi. Lulusannya pun sudah banyak yang berkiprah di instansipemerintahan dan perusahaan swasta. Apa saja program studitersebut? Berikut daftarnya:

Statistika

Prodi Statistika terakreditasi B dari BAN-PT berada di bawahFakultas MIPA. Prodi ini memiliki VisiMenjadi Program Studi Statistika yang mandiri, maju, dan terkemuka di Asia dalam pengembangan dan penerapan statistika berdasarkannilai-nilai Islam pada tahun 2030’.

Prospek kerja lulusan Prodi Statistika adalah akademisi (guru, dosen, dan studi lanjut); aktuaris; konsultan statistika; perancang riset dan analis data bidang sosial, ekonomi dan bisnis; perancang riset dan analis data bidang kesehatan dan kependudukan; perancang riset dan analis data pemerintahan; dan data scientist.

Matematika

Prodi Matematika berada di bawah FMIPA UNISBA telah terakreditasi Baik Sekali dari BAN-PT. Sejak tahun 2013 prodi ini telah melaksanakan kurikulum baru, yaitu kurikulumberbasis kompetensi yang telah diintegrasikan denganKerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI). Kurikulumini mengintegrasikan penguasaan konsep Matematika dengankemampuan praktis, yang ditunjang dengan jiwaentrepreneurship dan jiwa ke-Islaman yang kuat.

Alumni Prodi Matematika Unisba bekerja di berbagai profesi, antara lain di bank (Pemerintah, Swasta); asuransi; sektorkeuangan di berbagai perusahaan; bidang teknologi informasi; bidang data sains; guru; dosen; PNS; TNI; BUMN dan BUMD; broadcasting; dan  pengusaha.

Farmasi

Prodi Farmasi terakreditasi B dari LAM-PTKes, berada di bawah Fakultas MIPA. Memiliki visiMenjadi Prodi Farmasiyang berorientasi pada bahan alam berdasarkan nilai-nilaiIslam dan terkemuka di ASEAN pada tahun 2030’.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah