Contoh Soal OSN Matematika SMP Olimpiade 2023 dan Kunci Jawaban Serta Pembahasannya: Download PDF DI SINI

- 29 April 2023, 17:10 WIB
Ilustrasi - Contoh soal OSN Matematika SMP untuk olimpiade 2023 dan kunci jawaban serta pembahasannya, link download latihan soal PDF di link berikut.
Ilustrasi - Contoh soal OSN Matematika SMP untuk olimpiade 2023 dan kunci jawaban serta pembahasannya, link download latihan soal PDF di link berikut. /PEXELS/Andrea Piacquadio

Pembahasan:
Dimisalkan Desember 2018 adalah X
Maka,
HIT Januari (100 persen - 25 persen) = 75/100 X = 3/4 X
HIT Februari (100 persen - 20 persen = 80/100 (3/4 X) = 4/5(3/4 X) = 3/5 X
HIT Maret(100 persen - 10 persen = 90/100 (3/5 X) = 9/10(3/5 X) = 27/50 X

Cari nilai X dari HIT Maret
27/50 X = 108
X = 108 x 50/27
X = 200 kg

Jadi HIT Desember 2018 adalah 200 kg

Link download contoh soal OSN Matematika SMP -> KLIK DI SINI <-

Baca Juga: Contoh Soal OSN Kimia SMA 2023 dan Pembahasan, Ini Jadwal Pelaksanaan

Bagi pada siswa dan orang tua dimungkinkan untuk mengeksplorasi jawaban yang lebih baik. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.

Itulah contoh soal OSN Matematika SMP untuk olimpiade 2023 dan kunci jawaban serta pembahasannya, lengkap dengan link download latihan soal PDF.***

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah

Sumber: Laman SMPN 1 Polewali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah