31 Contoh Teks Khutbah Jumat Format PDF LINK Download di Sini, Begini 5 Rukun Jadi Khotib Sholat Jumat

- 16 Desember 2022, 06:35 WIB
Tersaji 31 contoh teks khutbah Jumat PDF bisa download di sini dan rukun menjadi khotib saat sholat Jumat.
Tersaji 31 contoh teks khutbah Jumat PDF bisa download di sini dan rukun menjadi khotib saat sholat Jumat. /Dok. babelprov.go.id

"Disyaratkan adanya pujian kepada Allah menggunakan kata Allah dan lafadh hamdun atau lafadh-lafadh yang satu akar kata dengannya. Seperti alhamdulillah, ahmadu-Llâha, Allâha ahmadu, Lillâhi al-hamdu, ana hamidun lillâhi, tidak cukup al-hamdu lirrahmân, asy-syukru lillâhi, dan sejenisnya, maka tidak mencukupi."

Baca Juga: Teks Khutbah Jumat Singkat 7 Menit yang Sedih dan Menyentuh Hati Lengkap Dalil dan Doa Setelah Khutbah

2. Membaca sholawat kepada Nabi Muhammad SAW

Adapun contoh sholawat paling singkat yang bisa dibaca saat khutbah Jumat adalah sebagai berikut:

اَللَّهُمَّ صَلِّ عَلٰى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلٰى آلِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ

Latin: Allahumma Sholli Ala Sayyidina Muhammad Wa Ala Ali Muhammad

Artinya: Ya Allah, limpahkanlah rahmat kepada Nabi Muhammad dan kepada keluarga Nabi Muhammad.

3. Memberikan wasiat berupa ajakan untuk bertakwa kepada Allah SWT

Takwa yang diwasiatkan khotib harus berisi pesan menjalankan segala perintah Allah SWT dan menjauhi segala larangan-Nya.

Baca Juga: Teks Khutbah Jumat NU Terbaru Edisi 11 November 2022 Paling Bagus Tentang Meneladani Para Pahlawan Kemerdekaan

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x