Pengumuman Hasil Seleksi Tes PPS Pilkada 2024 Rilis Hari Ini Jam Berapa? Ini Link dan Cara Cek

- 19 Mei 2024, 11:25 WIB
Ilustrasi - pengumuman hasil seleksi tes tertulis PPS Pilkada 2024 rilis hari ini jam berapa beserta link dan cara cek.
Ilustrasi - pengumuman hasil seleksi tes tertulis PPS Pilkada 2024 rilis hari ini jam berapa beserta link dan cara cek. /PIXABAY/janeb13

BERITA DIY - Berikut informasi pengumuman hasil seleksi tes PPS Pilkada 2024 rilis hari ini jam berapa beserta link dan cara cek.

Pada tanggal 15-18 Mei 2024 kemarin calon anggota PPS Pilkada 2024 telah mengikuti tes tertulis CAT.

Lalu kapan pengumuman hasil seleksi tes PPS Pilkada 2024 diumumkan serta bagaimana cara cek dan link-nya?

Berdasarkan jadwal seleksi PPS Pilkada 2024 yang dirilis oleh KPU, pengumuman hasil seleksi tertulis akan diumumkan tanggal 19-20 Mei.

Baca Juga: Pendaftaran Panwaslu Desa Pilkada 2024, Ini Syarat dan Besaran Gaji PKD 2024

Hasil pengumuman tes tertulis PPK Pilkada 2024 bisa dicek melalui laman resmi KPU Kabupaten/Kota.

Setelah melalui tes terulis, peserta seleksi yang lolos akan mengikuti tahapan selanjutnya yakni tes wawancara PPS Pilkada 2024 yang digelar tanggal 21-23 Mei.

Tes wawancara menjadi tahapan seleksi terakhir yang akan dilalui calon anggota PPS Pilkada 2024.

Bagi yang lolos seluruh tahap seleksi dan dinobatkan sebagai anggota PPS Pilkada 2024 akan dilantik pada tanggal 26 Mei 2024.

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah