SELAMAT! PKH Mei 2024 Rp750.000 Sudah Cair, Jawa Tengah Kapan? Masukkan KTP ke Sini untuk Cek Penerima di HP

- 24 Mei 2024, 12:45 WIB
Cek kapan PKH Mei 2024 Rp750.000 wilayah Jawa Tengah kapan cair.
Cek kapan PKH Mei 2024 Rp750.000 wilayah Jawa Tengah kapan cair. /Tangkap layar Instagram.com/ @kemensosri

 

BERITA DIY - Selamat, PKH Mei 2024 Rp750.000 sudah cair, cek Jawa Tengah (Jateng) kapan dicairkan, cukup masukkan data sesuai KTP untuk cek penerima pakai HP.

Program Keluarga Harapan (PKH) bulan Mei 2024 masuk di penyaluran bantuan tahap 2 yang telah dilaksanakan sejak April lalu.

Bantuan ini cair dengan dua cara, yaitu melalui rekening KKS Bank Himbara atau yang juga disebut Kartu Merah Putih, kemudian jika tidak memiliki kartu tersebut akan cair melalui Kantor Pos.

Bansos ini cair kepada masyarakat yang telah telah terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) serta termasuk masyarakat miskin atau rentan miskin.

Baca Juga: KJP bulan Mei 2024 Kapan Cair? Daftar Bansos PKH Saja Dapat Uang Rp 500 ribu 4 kali, Begini Caranya!

Penerimanya yaitu masyarakat yang temasuk dalam tujuh komponen, termasuk ibu hamil, balita, lansia, disabilitas, siswa SD, SMP, dan SMA.

Pencairan dilakukan per tiga bulan atau per tahap, maka besaran dana bantuan yang akan cair di bulan Mei 2024 yaitu:

- Ibu hamil: Rp750.000

- Balita: Rp750.000

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah