KJP Bulan Mei 2024 Kapan Cair Tanggal Berapa? Ini Cara Cek Uang Masuk ke Bank DKI Tanpa kjp.jakarta.go.id

- 14 Mei 2024, 10:17 WIB
KJP bulan Mei 2024 kapan cair tanggal berapa dan cara cek uang masuk ke bank DKI tanpa login kjp.jakarta.go.id.
KJP bulan Mei 2024 kapan cair tanggal berapa dan cara cek uang masuk ke bank DKI tanpa login kjp.jakarta.go.id. /Tangkap layar Instagram.com/@upt.p4op

BERITA DIY - KJP bulan Mei 2024 kapan cair tanggal berapa? Simak cara cek uang masuk ke Bank DKI tanpa login kjp.jakarta.go.id, di sini.

Kartu Jakarta Pintar Plus (KJP) dari Pemerintah Provinsi DKI Jakarata merupakan salah satu bantuan uang tunai yang diberikan oleh pemerintah daerah kepada para siswa di ibukota.

Nominal uang tunai yang diberikan kepada para siswa dari KJP ini berbeda-beda, sesuai engan jenjang pendidikan siswa.

KJP ini diberikan setiap bulan oleh Pempov DKI Jakarta melalui nomor rekening Bank DKI. Namun hanya sebagian uang yang bisa diambil secara tunai, sisanya dibelanjakan secara non-tunai.

Baca Juga: Selamat KJP Bulan Mei 2024 Sudah Cair ke Bank DKI jika Ada Notifikasi Ini, Cara Cek Tanpa kjp.jakarta.go.id

Sayangnya, hingga pertengahan bulan ini, KJP bulan Mei 2024 belum kunjung cair atau masuk ke nomor rekening Bank DKI milik siswa.

Lantas, KJP bulan Mei 2024 kapan cair dan tanggal berapa?

Sebagai informasi, sebelumnya KJP cair sebelum tanggal 10 setiap bulannya. Namun bulan Mei 2024 ini merupakan bulan pendaftaran an verifikasi sekolah.

Pendaftaran KJP Plus Tahap 1 Tahun 2024 baru ditutup pada 9 Mei 2024 lalu dan tanggal 17 Mei 2024 mendatang merupakan batas akhir pemadanan data dan tinjauan lapangan.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah