KUR BRI 2024 Dibuka untuk UMKM dengan Ciri-Ciri Ini, Dapatkan Kredit Rp100 Juta Tanpa Jaminan Modal KTP

- 15 Januari 2024, 19:04 WIB
Ciri-ciri UMKM yang bisa dapat KUR BRI 2024. Kredit Rp100 juta tanpa jaminan modal KTP.
Ciri-ciri UMKM yang bisa dapat KUR BRI 2024. Kredit Rp100 juta tanpa jaminan modal KTP. /Tangkap layar www.bri.co.id

BERITA DIY - KUR BRI 2024 dibuka untuk UMKM dengan ciri-ciri ini. Dapatkan kredit Rp100 juta apa tanpa jaminan modal KTP.

Kredit usaha dari bank BRI sudah dibuka. Pelaku UMKM bisa melakukan pengajuan pinjaman di kantor cabang bank terdekat.

Tersedia setidaknya tiga jenis produk pinjaman KUR BRI seperti KUR Mikro, KUR Kecil, dan KUR TKI yang bisa dipilih dan sesuaikan.

Selain itu, pemerintah ikut memberikan subsidi untuk program ini sehingga suku bunga KUR yang dibebankan kepada debitur menjadi lebih ringan.

Baca Juga: KUR BRI 2024 Dibuka! Ini Syarat, Cara Pengajuan, Tabel Angsuran Rp 150 Juta Bunga 6 Persen

BRI menawakan bunga 6 persen untuk debitur pertama yang melakukan pengajuan KUR pada 2024 ini.

Pada 2024, pemerintah menggelontorkan dana anggaran untuk subsidi bunga KUR sebesar Rp 47,78 triliun.

Untuk mendapatkan kredit ini, pelaku usaha perlu untuk mendatangi kantor cabang Bank BRI secara langsung untuk melakukan pengajuan.

Secara garis besar, ketentuan untuk mendapatkan KUR ini masih sama dengan syarat di 2023, di antaranya:

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x