Cek SK Pemberian Dana PIP Siswa KIP Sudah Terbit, Tanda Uang Bantuan Sekolah Tahap 3 Bisa Dicairkan di BRI BNI

- 5 Desember 2023, 10:10 WIB
Ilustrasi. SK Pemberian siswa KIP terbit, cek SK Pemberian dana PIP siswa KIP sudah terbit, tanda uang bantuan sekolah tahap 3 cair di BRI BNI dan cara dapat SK Pemberian.
Ilustrasi. SK Pemberian siswa KIP terbit, cek SK Pemberian dana PIP siswa KIP sudah terbit, tanda uang bantuan sekolah tahap 3 cair di BRI BNI dan cara dapat SK Pemberian. /Tangkap layar instagram.com/@sobatpip

BERITA DIY - Informasi cek SK Pemberian dana PIP milik siswa Kartu Indonesia Pintar atau KIP sudah terbit, ini tanda uang bantuan sekolah tahap 3 bisa dicairkan di BRI BNI.

Siswa bisa cek SK Pemberian yang pasalnya jika sudah terbit, digunakan sebagai tanda bahwa bantuan PIP bisa dicairkan melalui bank BRI dan BNI.

SK Pemberian PIP hanya akan terbit jika siswa sekolah yang berada dijenjang SD, SMP, dan SMA tercatut dalam program KIP.

Program ini diluncurkan oleh pemerintah khusus untuk anak usia sekolah dan berasal dari keluarga dengan keadaan finansial yang kurang mencukupi.

Baca Juga: Dana PIP Desember 2023 Siswa SD - SMA Kapan Cair, Cek Jadwal Tanggal Pencairan Bantuan Sekolah Terbaru DI SINI

Dengan begitu siswa KIP memiliki peluang besar untuk mendapatkan bantuan sekolah PIP hingga Rp1 juta untuk setiap tahunnya.

Sedangkan pada Desember ini yang termasuk dalam tahap 3 penyaluran PIP, akan menjadi kesempatan terakhir siswa menerima uang bantuan pada tahun 2023.

Maka dari itu jika siswa tidak ingin kehilangan kesempatan menerima pencairan uang bantuan PIP tahun 2023, segera cek SK Pemberian apakah sudah terbit atau belum.

Namun sebelum itu pastikan dulu bahwa sudah melakukan pembukaan rekening Simpanan Pelajar di BRI atau BNI.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x