10 Juta Penerima Dana BLT Rp 600 Ribu Bisa Cek Bansos PKH November 2023 di Link cekbansos.kemensos.go.id

- 1 November 2023, 15:20 WIB
Cek KTP, ada 10 juta penerima dana BLT Rp 600 ribu bisa cek bansos PKH November 2023 di link cekbansos.kemensos.go.id.
Cek KTP, ada 10 juta penerima dana BLT Rp 600 ribu bisa cek bansos PKH November 2023 di link cekbansos.kemensos.go.id. /Tangkap layar Facebook.com/Ainun Abidin

BERITA DIY - Ada 10 juta penerima dana BLT Rp 600 ribu bisa cek bansos PKH November 2023 di link cekbansos.kemensos.go.id.

PKH November 2023 adalah tahap 4 dari penyaluran saldo dana ke rekening BRI BNI Mandiri BTN BSI secara gratis ke penerima yang ditetapkan oleh Kementerian Sosial (Kemensos).

Dalam syaratnya, penerima PKH adalah masyarakat miskin yang kesusahan untuk mengakses layanan pendidikan, kesehatan, dan kesejahteraan sehari-hari.

Kemensos telah menetapkan ada 10 juta penerima PKH tahun 2023 yang tersebar ke 38 provinsi di Indonesia, khususnya di wilayah 3T (terdepan, terluar, dan tertinggal).

Baca Juga: Saldo Dana BLT Rp 400 Ribu ke Rekening BRI BNI, Cek Bansos BPNT 2023 Cair Login cekbansos.kemensos.go.id

Siapa saja penerima bantuan PKH 2023?

Kemensos telah menetapkan tujuh golongan penerima bantuan PKH 2023 yang terdiri dari lansia di atas 60 tahun, penyandang disabilitas berat, ibu hamil dan balita, anak usia sekolah SD hingga SMA sederajat.

Dalam satu keluarga (KK), maksimal ada empat penerima dengan limit bantuan mencapai Rp 10 juta. Tidak lebih.

Penerima PKH 2023 juga bisa mendapatkan BLT BPNT, bansos sembako beras, dan BLT El Nino yang akan disalurkan November-Desember 2023.

Meski demikian, ada sejumlah syarat khusus penerima PKH bisa mendapatkan bansos lain seperti: lansia mandiri, penyandang disabilitas parah atau alami kondisi sakit kronis menahun, serta ibu orang tua tunggal yang masuk dalam keadaan miskin atau rentan.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x