Cek Penerima Bansos PKH Tahap 3 2023 di cekbansos.kemensos.go.id, Ini Cara Ambil BLT Jika Sudah Cair Agustus

- 25 Agustus 2023, 15:23 WIB
Ilustrasi. Cara cek penerima bansos PKH tahap 3 2023 di laman cekbansos.kemensos.go.id, berikut ini cara ambil BLT jika sudah cair Agustus.
Ilustrasi. Cara cek penerima bansos PKH tahap 3 2023 di laman cekbansos.kemensos.go.id, berikut ini cara ambil BLT jika sudah cair Agustus. /Tangkap layar Instagram.com/@kemensos_pkh

Baca Juga: Bukan PIP Kemdikbud, Siswa Penerima Bansos Ini Dapat BLT CAIR Rp2 Juta, Cek Penerima PKH Tahap 3 2023 di Sini

Bagi penerima yang mendapatkan bansos PKH melalui Bank Himbara, maka dapat ambil BLT dengan cara berikut:

Kantor Cabang Bank
- Datang ke kantor cabang Bank Himbara terdekat
- Bawa buku rekening dan kartu debet yang telah ditransfer BLT
- Ambil antrian untuk pelayanan bagian teller
- Lakukan penarikan saldo rekening

ATM
- Datang ke mesin ATM Bank Himbara terdekat
- Bawa kartu debet sesuai dengan pencairan bansos PKH
- Masukan kartu debet ke mesin ATM
- Masukan pin ATM dan pilih nominal yang akan diambil

Sayangnya tentu sebagian orang cukup merasa kesulitan untuk ambil BLT di Bank Himbara tersebut, sehingga bansos PKH pun bisa juga cair lewat kantor Pos Indonesia.

Baca Juga: SIAP-SIAP Masyarakat Kategori Ini Terima BLT, CAIR Rp3 Juta, Cek Penerima Bansos PKH Tahap 3 2023 di Sini

Berikut cara ambil BLT dari bansos PKH melalui kantor Pos Indonesia, antara lain:

- Pastikan sudah terima undangan dari pihak kantor Pos Indonesia untuk ambil BLT bansos PKH terlebih dahulu.

- Datang ke kantor Pos Indonesia sesuai dengan jadwal dan lokasi yang tertera pada undangan dengan membawa undangan, KTP, serta KK.

- Petugas kantor Pos Indonesia akan melakukan verifikasi data terlebih dahulu, jika sesuai makan BLT akan langsung cair.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah