Apakah KJP Plus Bulan Agustus 2023 Sudah Cair? Cek Penerima Tahap 1 Pakai NIK ke Link kjp.jakarta.go.id

- 12 Agustus 2023, 08:00 WIB
Apakah KJP Plus Bulan Agustus 2023 sudah cair? Berikut cara cek penerima Tahap 1 pakai NIK di link kjp.jakarta.go.id.
Apakah KJP Plus Bulan Agustus 2023 sudah cair? Berikut cara cek penerima Tahap 1 pakai NIK di link kjp.jakarta.go.id. /Instagram.com/@jakone.mobile

BERITA DIY - Ketahui apakah dana KJP Plus bulan Aggustus 2023 sudah cair lengkap dengan cara cek penerima bantuan Tahap 1 pakai NIK ke link kjp.jakarta.go.id, berikut ini.

Masyarakat di DKI Jakarta khususnya para orang tua siswa dan siswa miskin tidak perlu bertanya-tanya lagi apakah dana KJP Plus bulan Agustus 2023 sudah cair ke rekening atau belum.

Kabar gembiranya pencairan dana KJP Plus tahap 1 2023 untuk periode bulan Agustus sudah mulai dilakukan pada tanggal 9 Agustus 2023 kemarin.

"Jumlah penerima KJP Plus Tahap 1 Tahun 2023 sebanyak 674.599 peserta didik." bunyi caption unggahan akun Instagram @upt.p4op pada Rabu, 9 Agustus 2023.

Baca Juga: Selamat Siswa yang Masuk KK Kategori Berikut Bisa Dapat BLT Rp 500 Ribu 4 Kali, Tanpa Cek pip.kemdikbud.go.id

Lantaran UPT P4OP Dinas Pendidikan DKI Jakarta telah mengumumkan pencairann dana KJP Plus bulan Agustus 2023 untuk penerima tahap 1 2023 ini, masyarakat bisa langsung cek rekening untuk melihat apakah dana sudah masuk atau belum.

Sebagaimana pencairan di bulan sebelumnya, pencairan dana KJP Plus dilakukan melalui rekening Bank DKI Jakarta yang telah dimiliki oleh penerima KJP Plus.

Besaran dana KJP Plus yang diterima penerima KJP Plus Tahap 1 2023 terdiri atas biaya rtin dan biaya berlaka. Selain itu untuk siswa di sekolah swasta mendapatkan tambahan SPP per bulan.

Namun perlu diketahui bahwa penerima KJP Plus hanya bisa mneggunakan biaya rutin KJP Plus secara tunai sebesar Rp100 ribu per bulan. Sisanya hanya dapat digunakan secara non tunai saja.

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x