Peserta BPJS Ketenagakerjaan Bisa Ajukan Pinjaman Plafon Rp 25 Juta, Syarat Mudah, Tanpa Jaminan, Bunga Rendah

- 13 Juni 2023, 07:54 WIB
Peserta BPJS Ketenagakerjaan bisa ajukan pinjaman plafon Rp 25 Juta, syarat mudah, tanpa jaminan, bunga rendah, cek tenor pinjaman di sini.
Peserta BPJS Ketenagakerjaan bisa ajukan pinjaman plafon Rp 25 Juta, syarat mudah, tanpa jaminan, bunga rendah, cek tenor pinjaman di sini. /Unsplash/ Mufid Majnun

BERITA DIY- Berikut ini adalah informasi tentang peserta BPJS Ketenagakerjaan bisa ajukan pinjaman plafon Rp 25 Juta, syarat mudah, tanpa jaminan, bunga rendah, cek di sini.

Peserta BPJS Ketenagakerjaan mendapatkan kesempatan untuk mengajukan pinjaman dengan tenor hingga Rp 25 juta.

Hal ini dapat menjadi solusi bagi para pekerja yang membutuhkan uang cepat dengan syarat yang mudah untuk dipenuhi.

Benefit yang akan didapatkan oleh peserta BPJS Ketenagakerjaan jika mengajukan pinjaman ini adalah bunga yang rendah dan pengajuannya tanpa jaminan.

Baca Juga: Pinjaman Online Dana Siaga JMO BPJS Ketenagakerjaan Langsung Cair Rp25 Juta, Simak Cara Pengajuan DI SINI

Bukan hal baru jika saat ini marak pinjaman online yang belum tervalidasi keamananya. Namun pinjaman ini sudah pasti aman karena telah terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan atau OJK.

Sehingga tidak perlu khawatir untuk memulai pengajuan, terlebih proses pendaftarannya sangat praktis karena bisa diajukan lewat aplikasi JMO Jamsostek.

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah