Syarat KUR Mandiri Pengajuan 2023 Bunga 3 Persen Tanpa Jaminan, Cek Tabel Angsuran Rp 50 Juta dan Rp 100 juta

- 7 Mei 2023, 13:31 WIB
Syarat KUR Mandiri pengajuan 2023 bunga 3 persen per tahun tanpa jaminan tambahan, cek tabel angsuran pinjaman Rp50 juta dan Rp100 juta ini.
Syarat KUR Mandiri pengajuan 2023 bunga 3 persen per tahun tanpa jaminan tambahan, cek tabel angsuran pinjaman Rp50 juta dan Rp100 juta ini. /Instagram.com/@kurmandirimalang

BERITA DIY - Simak informasi syarat KUR Mandiri untuk pengajuan di 2023 dengan bunga 3 persen per tahun tanpa jaminan tambahan, serta cek tabel angsuran pinjaman Rp50 juta dan Rp100 juta berikut.

Pinjaman bagi UMKM Indonesia dengan angsuran ringan dan bunga rendah yaitu KUR atau Kredit Usaha Rakyat kembali dibuka.

Salah satu bank yang menyediakan pinjaman KUR tersebut adalah Bank Mandiri melalui program KUR Mandiri 2023.

Dengan KUR Mandiri 2023, UMKM bisa dengan mudah mendapatkan pinjaman dengan bunga rendah hingga 3 persen per tahun.

Baca Juga: Tabel KUR Mandiri Rp 100 Juta Tanpa Jaminan, Angsuran Ringan, Tenor Panjang, Cek Syarat Pengajuan di Sini

Selain itu pinjaman dengan plafon Rp50 juta dan Rp100 juta juga bisa cair bahkan tanpa jaminan tambahan.

Untuk bisa mendapatkan pinjaman dengan bunga 3 persen dan tanpa jaminan tersebut tentu terdapat sejumlah syarat yang perlu dipenuhi.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x