Cara Cek Nama Penerima BLT BBM di Situs Cekbansos.kemensos.go.id hingga Cara Mencarikan di Kantor Pos

- 13 September 2022, 18:25 WIB
Informasi mengenai cara cek nama penerima BLT BBM di situs cekbansos.kemensos.go.id, dilengkapi cara mencairkan di Kantor Pos.
Informasi mengenai cara cek nama penerima BLT BBM di situs cekbansos.kemensos.go.id, dilengkapi cara mencairkan di Kantor Pos. /Instagram.com/@kemensosri

Baca Juga: Login cekbansos.kemensos.go.id untuk Cek Penerima BLT BBM Rp600 Ribu, Cair di Kantor Pos dengan Syarat Ini

Cara Mencairkan BLT BBM Rp 600 Ribu:

- Siapkan berkas penerima BLT BBM seperti surat undangan pencairan, Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan Kartu Keluarga (KK)

- Datang ke kantor pos terdekat sesuai jadwal dan lokasi yang tertera di Undangan

- Silahkan mengambil nomor antrian pencairan BLT BBM di kantor pos

- Serahkan berkas-berkas pencairan BLT BBM kepada petugas loket

- Selanjutnya petugas akan mengecek data dan kelengkapan berkas penerima manfaat (PM)

- Selamat, Bantuan BLT BBM Anda akan segera cair.

Demikianlah informasi mengenai cara cek nama penerima BLT BBM di situs cekbansos.kemensos.go.id, lengkap cara mencairkan di Kantor Pos.***

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x