Rekomendasi 11 Aplikasi Buku Kas Keuangan Bisnis Terbaik

- 25 Mei 2022, 18:12 WIB
Rekomendasi 11 aplikasi buku kas keuangan bisnis terbaik yang harus dicoba, bisa untuk UMKM maupun industri.
Rekomendasi 11 aplikasi buku kas keuangan bisnis terbaik yang harus dicoba, bisa untuk UMKM maupun industri. /PIXABAY/firmbee

BERITA DIY - Kesulitan membuat laporan keuangan? Tenang, sekarang banyak aplikasinya! Menyusun laporan keuangan adalah salah satu tantangan tersendiri, terutama buat Anda yang baru saja membuka usaha.

Akan tetapi, terdapat berbagai macam aplikasi buku kas keuangan usaha untuk Anda manfaatkan lho. Sebagian aplikasi tersebut berbayar, tapi ada pula di antaranya yang gratis 100%.

Dengan adanya aplikasi laporan keuangan, Anda tidak perlu lagi kesusahan membuat ataupun menyusun pembukuan dan menghitung bertumpuk-tumpuk jurnal.

Jika terjadi kesalahan, Anda tinggal menghapus error data dengan satu klik tombol saja. Mudah dan sangat efisien, bukan?

Manfaat Aplikasi buku kas keuangan

1. Meningkatkan Akurasi Data

Akurasi data merupakan hal yang krusial dalam laporan keuangan. Namun, ketika Anda mencatat data keuangan menggunakan kertas, Anda bisa saja membuat kesalahan pada penulisan adan seseorang bisa saja salah membacanya. Penghitungan manual dengan kalkulator juga sangat rentan terhadap kesalahan.

Kesalahan manusia memang tidak bisa sepenuhnya hilang dari kegiatan akuntansi sehari-hari, akan tetapi aplikasi buku kas keuangan dapat memperkecil kemungkinannya. Pajak, pendapatan, biaya pengeluaran, dan lain-lain dapat Anda hitung secara otomatis. Berbagai error seperti duplikasi data dapat teridentifikasi oleh sistem sehingga akurasi dapat ditingkatkan secara signifikan.

2. Meningkatkan Mobilitas

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x