Login www.pln.co.id atau Lewat WA, Ini Cara Dapat Token Listrik Gratis dari PLN di Desember 2020

- 1 Desember 2020, 20:30 WIB
Cek subsidi token listrik gratis PLN di www.pln.co.id atau lewat WA.
Cek subsidi token listrik gratis PLN di www.pln.co.id atau lewat WA. /instagram.com/@pln_id

BERITA DIY-Pelanggan PLN untuk golongan Rumah Tangga, Bisnis, dan Industri kecil berkesempatan mendapatkan token listrik gratis atau potongan 50% dengan cara login ke www.pln.co.id atau chat melalui nomor WA PLN di 08122-123-123, untuk token listrik di bulan Desember 2020.

Ada beberapa golongan pelanggan PLN yang berkesempatan mendapatkan token listrik gratis melalui login di www.pln.co.id atau char melalui nomor WA PLN, yang diperpanjang hingga bulan Desember 2020 ini.

Baca Juga: Pakai NIK KTP Login eform.bri.co.id/bpum, Ini Cara Cek Pencarian BLT Banpres UMKM Rp2,4 Juta

Golongan pelanggan PLN yang mendapatkan token listrik gratis di Desember 2020 yaitu:

  1. Rumah Tangga 450VA Pembebasan tagihan/Token Gratis s.d Desember 2020
  2. Bisnis Kecil 450VA Pembebasan tagihan/Gratis s.d Desember 2020
  3. Industri Kecil 450 VA Pembebasan tagihan/Gratis s.d Desember 2020
  4. Sosial Kecil 450 VA Pembebasan Tagihan/Gratis s.d Desember 2020

Sedangkan untuk pelanggan PLN golongan Rumah Tangga dengan daya 900 VA diberikan subsidi token listrik dengan keringanan sebesar 50%.

Baca Juga: Profil dan Fakta Menarik Nam Joo Hyuk, Pemeran Nam Do San di Drakor Start-Up

PLN telah mengumumkan memperpanjang stimulus keringanan tagihan listrik hingga Desember 2020. Pengumuman tersebut disampaikan melalui akun Instagram remsi PLN, @pln_id pada 2 November 2020 lalu.

Berikut cara dapat token listrik gratis maupun potongan 50% dari PLN, dengan cara login ke www.pln.co.id:

  1. Buka www.pln.co.id, kemudian pilih Stimulus Covid-19 (Token Gratis/Diskon)
  2. Masukkan ID Pelanggan atau Nomor Meter
  3. Token Listrik akan ditampilkan pada layar
  4. Selanjutnya, pelanggan dapat memasukkan Token Listrik ke meteran, sesuai dengan ID Pelanggan

Baca Juga: Update Harga Emas Hari Ini Selasa 1 Desember 2020: Antam, Antam Retro, Antam Batik, dan UBS

Selain melalui login di www.pln.co.id, berikut cara dapat token listrik gratis atau potongan subsidi sebesar 50%, melalui Chat Nomor WA PLN:

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin

Sumber: PLN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x