Brosur KUR Mandiri 2024, Syarat Pinjaman Tanpa Jaminan Bisa Cair Cepat Kredit Modal Rp 10-50 Juta

6 Juni 2024, 18:00 WIB
Brosur KUR Mandiri 2024 syarat pinjaman tanpa jaminan, bisa cari cept kredit modal usaha Rp 10 juta sampai 50 juta ada di sini. /ANTARA FOTO/NOVRIAN ARBI/Edited BERITA DIY

BERITA DIY - Berikut informasi brosur KUR Mandiri 2024 syarat pinjaman tanpa jaminan, bisa cari cept kredit modal usaha Rp 10 juta sampai 50 juta ada di sini.

Pinjaman Bank Mandiri tanpa jaminan diketahui bisa diajukan melalui beberapa layanan pinjaman yang tersedia tahun 2024.

Anda bisa meminjam uang tanpa jaminan dari Kredit Serbaguna Mandiri (KSM) atau melalui Kredit Usaha Rakyat (KUR).

KSM merupakan pinjaman khusus untuk karyawan prioritas dengan syarat serta tidak bisa diajukan UMKM sebagai modal usaha.

Baca Juga: Simulasi KUR Pegadaian 2024 Pinjaman Syariah Tanpa Jaminan: Bunga Terbaru Berapa Persen?

Adapun KUR Mandiri 2024 merupakan pinjaman yang khusus diberikan untuk UMKM dan pelaku usaha yang membutuhkan modal.

Modal usaha dari KUR Mandiri 2024 ini bisa Anda dapatkan melalui pengajuan pinjaman ke Bank Mandiri tanpa online.

Perlu diketahui pinjaman KUR Mandiri 2024 secara umum memiliki agunan tambahan atau jaminan tertentu sesuai ketentuan bank.

Namun ada beberapa penawaran dari pihak bank calon debitur bisa meminjam uang KUR Mandiri 2024 tanpa jaminan tambahan.

Jaminan tambahan yang dimaksud yakni agunan selain usaha yang dibiayai atau tambahan jaminan senilai dengan jumlah pinjamannya.

Baca Juga: Bunga KUR Mandiri 2024 Terbaru dan Syarat Pinjaman Cek di Sini agar Proses Pencairan Cepat ACC

Kabarnya Bank Mandiri memiliki jenis KUR Super Mikro yang bisa diambil tanpa jaminan tambahan atau agunan.

Dengan beberapa catatan yakni uang yang dipinjam tidak lebih dari 10 juta, serta UMKM harus mengikuti program pembinaan dari bank.

Selain syarat di atas, info lebih lanjut bisa langsung menghubungi pihak Bank Mandiri saat melakukan pengajuan pinjaman.

Bunga KUR Mandiri 2024

Berikut adalah rincian bunga pinjaman KUR Mandiri 2024:

- Baru menerima KUR Mandiri 2023 pertama kali sebesar 6% efektif per tahun;
- Penerima KUR Mandiri 2023 ke-2 kali sebesar 7% efektif per tahun;
- Penerima KUR Mandiri 2023 ke-3 kali sebesar 8% efektif per tahun;
- Penerima KUR Mandiri 2023 ke-4 kali sebesar 9% efektif per tahun

Berikut merupakan contoh tabel KUR Mandiri 2024 untuk pinjaman mulai Rp 10 juta hingga limit 500 juta.

1. Pinjaman Rp 10 Juta
- Angsuran 12 kali : Rp 860.664 per bulan
- Angsuran 24 kali : Rp 443.206 per bulan
- Angsuran 36 kali : Rp 304.219 per bulan
- Angsuran 48 kali : Rp 234.850 per bulan
- Angsuran 60 kali : Rp 193.328 per bulan

2. Pinjaman Rp 15 Juta
- Angsuran 12 kali : Rp 1.290.996 per bulan
- Angsuran 24 kali : Rp 664.809 per bulan
- Angsuran 36 kali : Rp 456.329 per bulan
- Angsuran 48 kali : -
- Angsuran 60 kali : -

3. Pinjaman Rp 20 Juta
- Angsuran 12 kali : Rp 1.721.329 per bulan
- Angsuran 24 kali : Rp 886.412 per bulan
- Angsuran 36 kali : Rp 608.439 per bulan
- Angsuran 48 kali : Rp 469.701 per bulan
- Angsuran 60 kali : Rp 386.656 per bulan

4. Pinjaman Rp 25 Juta

- Angsuran 12 kali : Rp 2.151.661 per bulan
- Angsuran 18 kali : Rp 1.455.794 per bulan
- Angsuran 24 kali : Rp 1.108.016 per bulan
- Angsuran 36 kali : Rp 760.549 per bulan
- Angsuran 48 kali : Rp 587.083 per bulan
- Angsuran 60 kali : Rp 483.417 per bulan

5. Plafon Rp50 juta

- Rp50 juta, 12 bulan, Rp4.303.321/bulan
- Rp50 juta, 24 bulan, Rp2.216.031/bulan
- Rp50 juta, 36 bulan, Rp1.521.097/bulan
- Rp50 juta, 48 bulan, Rp1.174.251/bulan
- Rp50 juta, 60 bulan, Rp966.640/bulan

Baca Juga: Bunga KUR Mandiri 2024 Terbaru dan Syarat Pinjaman Cek di Sini agar Proses Pencairan Cepat ACC

6. Plafon Rp100 juta

- Rp100 juta, 12 bulan, Rp8.606.643/bulan
- Rp100 juta, 24 bulan, Rp4.432.661/bulan
- Rp100 juta, 36 bulan, Rp3.042.194/bulan
- Rp100 juta, 48 bulan, Rp2.348.503/bulan
- Rp100 juta, 60 bulan, Rp1.933.280/bulan

7. Plafon Rp200 juta

- Rp200 juta, 12 bulan, Rp17.213.286/bulan
- Rp200 juta, 24 bulan, Rp8.864.132/bulan
- Rp200 juta, 36 bulan, Rp6.084.378/bulan
- Rp200 juta, 48 bulan, Rp4.697.006/bulan
- Rp200 juta, 60 bulan, Rp3.866.560/bulan

Syarat Umum KUR Mandiri 2024:

Usaha: Usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM)
Berjalan minimal 6 bulan
Memiliki surat izin usaha (IUMK/SKU)

Debitur: Warga Negara Indonesia (WNI)
Berusia minimal 21 tahun (atau sudah menikah)
Tidak sedang menerima kredit konsumsi atau kredit produktif lainnya dari bank
Lain-lain: Melengkapi dokumen persyaratan

Dokumen Persyaratan KUR Mandiri 2024:

Identitas diri: KTP, KK, NPWP (jika ada)
Surat Izin Usaha: IUMK/SKU

Agunan:
- KUR Mikro: Agunan tidak diwajibkan, namun bisa mempermudah proses pengajuan
- KUR Kecil: Agunan wajib, bisa berupa BPKB kendaraan, sertifikat tanah, atau lainnya
KUR Penjaminan: Agunan wajib sesuai dengan skema penjaminan

Dokumen lainnya:
- Surat keterangan usaha
- Bukti keuangan (laporan keuangan, rekening koran)

Demikian informasi brosur KUR Mandiri 2024 syarat pinjaman tanpa jaminan, bisa cari cept kredit modal usaha Rp 10 juta sampai 50 juta ada di sini.***

Editor: Aziz Abdillah

Tags

Terkini

Terpopuler